Penjelasan dan Fungsi Bagian Rangka Manusia – Tubuh manusia mempunyai bentuk yang khas dan dapat berdiri tegak karena adanya rangka dalam (endoskeleton). Rangka manusia terdiri dari -+206 buah tulang. Akan tetapi, jumlah ini tidak pasti.
Ada orang-orang yang mempunyai kelebihan jari tangan atau tulang jari kaki. Namun itu semua masih dianggap normal. Bayi mempunyai -+300 buah tulang.
Tetapi selama pertumbuhannya beberapa tulang akan bergabung menjadi satu. Oleh karena itu setelah dewasa akan tinggal -+206 buah tulang.
Tulang manusia yang terkecil terdapat di dalam telinga, yakni tulang pendengaran yang berguna menghantarkan getaran suara dari gendang telinga ke bagian telinga dalam. Tulang manusia yang terbesar adalah tulang paha (femur).
Penjelasan Tulang Keras dan Tulang Rawan
Rangka manusia merupakan menara tulang yang dipersatukan dengan sendi. Rangka manusia dibangun oleh tulang keras dan tulang rawan. Berikut ini akan diuraikan penjelasan mengenai tulang keras dan tulang rawan sebagai berikut :
Tulang Keras
Tulang keras mengandung banyak zat kapur dan sedikit zat perekat sehingga tulang menjadi keras, tetapi rapuh. Tulang keras terdiri dari sel-sel tulang keras yang disebut osteosit.
Tulang keras sering disebut sebagai “tulang” dalam kehidupan sehari-hari. Tulang keras berasal dari tulang rawan yang mengalami proses penulangan atau disebut osifikasi.
Pada jaringan tulang keras, sel-sel tulang nya mati hingga sisa ruangan bekas sel tulang yang disebut lakuna. Di dalam jaringan tulang keras terdapat saluran-saluran Havers yang berisi pembuluh darah yang berfungsi untuk memelihara kehidupan sel-sel tulang.
Tulang Rawan
Pada tulang rawan tidak terdapat saluran Havers. Sebagian besar tulang bayi adalah tulang rawan yang kemudian mengalami pertumbuhan menjadi tulang keras.
Zat antara yang mengitarinya banyak mengandung zat perekat dan sedikit zat kapur sehingga menjadikan tulang liat dan lentur. Tulang rawan mempunyai zat antara (matriks) yang mengandung kolagen dan sedikit kalsium karbonat dan kalsium fosfat.
Dalam masa perkembangannya, tulang rawan lambat laun akan berubah menjadi tulang keras. Namun ada beberapa tulang rawan yang tidak berubah menjadi tulang keras, yakni cuping hidung, laring, dan daun telinga.
Keyword: Rangka Pada Manusia
Originally posted 2020-01-19 20:56:50.
Related Posts:
- 5 Manfaat Kulit Manggis Untuk Kesehatan Tubuh Di dalam semua bagian dari buah manggis ini memang sudah terbukti dengan berbagai manfaatnya. Tidak hanya buahnya yang enak dimakan dan juga memberikan manfaat. Namun bagian kulitnya yang sebagian orang…
- Perbedaan Monokotil dan Dikotil yang Wajib untuk Dipahami Perbedaan monokotil dan dikotil pada tumbuhan dapat diketahui dengan meneliti dan menganalisis karakteristik tumbuhan itu sendiri. Salah satu cara yang digunakan untuk membedakan keduanya, yakni dengan membuat kunci determinasi. Perbedaan…
- Jaringan Tumbuhan | Pengertian dan Jenis Susunan Organnya Jaringan Tumbuhan - Pernah mendengar istilah histologi? Ya, histologi adalah ilmu yang mempelajari tentang jaringan, baik jaringan pada manusia, hewan bahkan pada tumbuhan. Sebenarnya apa itu jaringan pada tumbuhan dan apa…
- 7 Manfaat Gerakan Sholat Untuk Kesehatan Tubuh Manfaat Gerakan Sholat Untuk Kesehatan - Setiap umat muslim mempunyai kewajiban untuk melaksanakan ibadah sholat fardhu, yaitu sholat 5 waktu sehari semalam. Sholat adalah ibadah wajib yang terdiri dari ucapan…
- Rumah Adat Sulawesi Tengah, Keberagaman Bangunan dan… Rumah Adat Sulawesi Tengah – Provinsi Sulawesi Tengah didiami oleh beberapa kelompok etnis atau suku bangsa. Dimana masing-masing etnis memiliki bangunan tradisionalnya sendiri-sendiri. Beberapa rumah adat yang ada di Sulteng,…
- 7 Fakta Unik Tentang Jerapah, Salah Satu Hewan… Jerapah merupakan hewan tertinggi di dunia dengan memiliki ciri khas yaitu lehernya yang sangat panjang. Hewan ini menjadi mamalia tertinggi di dunia, berkat leher dan kakinya yang panjang. Dengan memiliki…
- 7 Fakta Unik Tentang Bunglon, Hewan yang Dapat Berubah Warna Hewan reptil yang satu ini memiliki keunikan yang luar biasa, ya dia adalah Bunglon. Hewan yang satu ini dikenal karena dapat mengubah warna kulitnya. Bunglon juga dapat hidup di berbagai…
- 7 Khasiat dan Manfaat Buah Sirsak Untuk Kesehatan Tubuh Manfaat Buah Sirsak - Manfaat buah sirsak untuk kesehatan tubuh sangat banyak dan beragam. Di balik rasa asam dan aroma menyengatnya yang khas, buah ini menyimpan banyak fungsi. Mulai potensi…
- Rumah Adat Yogyakarta | Rumah Tradisional yang Istimewa Rumah Adat Yogyakarta - Rumah adat Yogyakarta disebut dengan Joglo. Sebenarnya rumah tradisional khas Suku Jawa ada banyak macamnya. Ada rumah Joglo, panggung pe, kampung, limasan, dan Tajug. Rumah-rumah demikian…
- Cara Memakai Finger Tape dan Wrist Tape yang Benar Mungkin diantara kamu banyak yang bertanya-tanya, kenapa kiper dalam permainan futsal banyak yang tidak memakai sarung tangan? Terus, kenapa hanya sekedar menggunakan lilitan putih pada jari ataupun pergelangan tangan untuk…
- Manfaat Energi Matahari bagi Manusia, Tumbuhan, Dan Hewan Manfaat energi matahari – Hayo siapa yang suka takut dengan sinar matahari, dan menganggap bahwa matahari adalah sumber penyakit. Memang benar matahari bisa membuat kulitmu terkena iritasi atau radiasi, tetapi…
- 5 Manfaat Kerupuk Kulit atau Kerupuk Rambak Kerupuk Kulit - Kerupuk kulit atau biasa dalam bahasa Jawa Timuran disebut kerupuk rambak adalah jenis olahan kerupuk yang bahan utamanya terbuat dari kulit hewan, umumnya adalah kulit sapi, kerbau…
- 5 Fakta Unik Tentang Belalang Sembah, Hewan yang… Siapa yang tak kenal belalang. Binatang yang terkenal dengan lompatannya ini, sangat mudah dijumpai. Hampir disemua daerah menjadi tempat berkembang biak binatang ini. Meski memiliki sayap, namun binatang yang termasuk…
- Rumah Adat Maluku | Baileo, Balai Warga yang Penuh Makna Rumah adat Maluku dikenal dengan nama rumah adat baileo. Kata baileo memiliki arti balai. Sebenarnya rumah adat ini juga ditemukan di daerah Maluku Utara, tapi baileo merupakan rumah adat dari…
- Dioda Bridge | Pengertian, Fungsi, Kelebihan dan Kekurangan Fungsi Dioda Bridge - Dalam sebuah rangkaian komponen elektronik terdapat berbagai macam komponen, salah satunya adalah dioda. Dioda sendiri memiliki fungsi yang cukup penting dan banyak jenisnya. Dioda bridge merupakan…
- 6 Manfaat Bawang Merah untuk Kesehatan Bawang merah merupakan salah satu bahan atau bumbu dasar masakan yang digunakan pada hampir semua makanan Indonesia. Selain dapat membuat makanan menjadi lebih kaya rasa dan lebih sedap, bawang merah…
- 4 Manfaat Buah Sawo yang Luar Biasa Untuk Kesehatan Manfaat Buah Sawo - Buah sawo adalah buah tropis yang cukup banyak tumbuh di negara kita. Anda mungkin juga sering melihat pohon dan buahnya di jual di pasar atau di…
- Manfaat Kacang Tunggak Beserta Kandungan Gizinya Kacang Tunggak adalah salah satu jenis kacang-kacangan yang saat ini masih sangat jarang dimanfaatkan bahkan diketahui oleh masyarakat khususnya di Indonesia. Kacang Tunggak sendiri berasal dari daratan Afrika yang kemudian…
- 6 Jenis Buah Segar yang Baik Untukt Berbuka Puasa Macam Buah Segar yang Baik Untuk Berbuka Puasa - Bulan ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah. Semua umat muslim di seluruh dunia menjalankan ibadah puasa dari terbitnya matahari hingga terbenamnya matahari.…
- Perbedaan Fakir Miskin dalam Islam dan Kedudukannya Fakir miskin dalam Islam merujuk kepada dua kata yang berbeda, yakni fakir dan miskin. Mengenai fakir dan miskin adalah kondisi yang berbeda juga disebutkan dalam Al Qur’an dan hadits. Kedua…