Doa untuk Suami – Suami adalah imam dari seorang istri. Seorang suami juga merupakan pemimpin didalam keluarganya.
Sedangkan istri shalihah adalah perhiasan bagi seorang suami sekaligus penghibur dikala susah.
Sebagai seorang istri sudah seharusnya mendukung segala kegiatan suami yang sifatnya baik.
Doa Untuk Suami
Saat menjadi kehidupan rumah tangga diperlukan komitmen antara suami dengan istri karena sejatinya pernikahan bukan perkara mudah.
Komitmen tersebut bertujuan agar tercapainya keluarga yang sakinah mawaddah, wa rahmah.
Meskipun perselisihan dalam rumah tangga wajar adanya tetapi akan lebih baik untuk menghindarinya.
Untuk itu suami harus berbuat baik dan mendoakan kebaikan untuk istrinya.
Begitu pula sebaliknya, istri harus berbuat baik serta mendoakan kebaikan bagi suaminya.
Berikut ini beberapa hal yang perlu istri ketahui tentang pria dan doa untuk suami.
(1) Doa untuk Suami agar Diberi Rezeki yang Baik
اللَّهُمَّ إِنِّى أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا وَرِزْقًا طَيِّبًا وَعَمَلاً مُتَقَبَّلاً
“Allahumma innii as-aluka ‘ilman naafi’an wa rizqan thayyiban wa ‘amalan mutaqabbalan.”
Artinya: “Ya Allah sungguh aku mohon kepadaMu ilmu yang bermanfaat, rizki yang halal, dan amal yang diterima.”
(2) Doa untuk Suami agar Dirahmati Harta Berkah
اللَّهُمَّ أَكْثِرْ مَاِلي(لَنَا) وَوَلَدِي (نَا) وَبَارِكْ لي (لَنَا) فِيهِ
“Allahumma aktsir maa lii (lanaa) wawaladii (naa) wa baariklii (lanaa) fiihi.”
Artinya: “Ya Allah perbanyaklah harta dan anak serta berkahilah karunia yang Engkau beri.”
Jika dibaca sendiri pakai kata untuk saya (ي) jika doa dibaca bersama-sama maka pakai kata ganti untuk kita (نا).
(3) Doa untuk Suami agar Dijauhkan dari Harta yang Haram
اَللَّهُمَّ ياَ غَنِىُّ ياَحَمِيْدُ يَامُبْدِئُ يَامُعِيْدُ يَارَحِيْمُ يَاوَدُوْدُ يَافَعَّالُ لِمَا يُرِ يْدُ اَغْنِنِىْ بِحَلاَ لِكَ عَنْ حَرَامِكَ وَبِفَضْلِكَ عَمَّنْ سِوَاكَ
Latinnya: “Allahumma yaa ghaniyyu yaa hamiid yaa mubdi’u yaa mu’iid yaa rahimu yaa waduud yaa fa’alu lima yuriid agnini bihalaalila, anharaamika wa bifadlika ‘amman siwaak”.
Artinya: ya Allah Tuhanku yang Maha Kaya lagi Maha terpuji. Tuhan yang menakdirkan dan yang Mengembalikan. Yang Maha Kasih lagi Maha Penyayang. Berilah aku kekayaan harta yang Engkau halalkan bukan yang Engkau haramkan. Berilah aku kelebihan dari yang lain dengan berkah karuniaMu.
(4) Doa Saat Berjauhan dengan Suami
أَسْتَوْدِعُ اللَّهَ دِينَكَ وَأَمَانَتَكَ وَخَوَاتِيمَ عَمَلِكَ
“Astawdi’ullaha diinaka wa ammaanataka wa khawaatiima ‘amalik”
Artinya: “Aku menitipkan agamamu, amanahmu, dan perbuatan terakhirmu kepada Allah.”
Sifat Pria yang Harus Dipahami Seorang Istri
1. Sangat memegang komitmen
Pria sebenarnya sangat memegang komitmen yang dia buat.
Meskipun ada beberapa hal yang menjadikan pria kerap dicap sebagai seseorang yang tidak memegang komitmennya.
Ketika pria sudah memutuskan suatu hal maka pria akan berpegang pada hal tersebut.
Terkadang si pria hanya butuh waktu untuk memastikan keputusannya itu adalah hal yang tepat.
2. Butuh waktu untuk diri sendiri
Saat menikah bukan berarti setiap pasangan harus menghabiskan waktu 7/24 jam.
Para pria butuh waktu untuk diri mereka sendiri seperti halnya wanita butuh me time dari rutinitas rumah tangga.
Istri harus mengerti kondisi tersebut agar suami juga mengerti kondisi istri yang juga butuh waktu-waktu luang tertentu.
3. Mudah melupakan masalah
Tidak seperti wanita yang memang lebih cenderung mengingat dan berlarut-larut dalam suatu masalah.
Sebaliknya suami justru akan mudah melupakan hal-hal demikian.
Meskipun tidak semua pria mudah melupakan, tapi sebagian besar pria biasanya akan bersikap demikian.
Jadi, para istri tidak perlu khawatir akan perselisihan-perselisihan kecil yang terjadi di dalam rumah tangga.
Demikian penjelasan kami mengenai doa untuk suami. Semoga bermanfaat.
Related Posts:
- Doa Ibu Hamil Lengkap (Arab, Latin dan Terjemahannya) Doa ibu hamil biasa dibaca oleh para wanita atau pasangan menikah. Hamil untuk seorang wanita adalah sebuah anugerah dari Allah Subhaanahu Wa Ta’aala. Ketika diberi rezeki dengan mengandung seorang anak…
- 10 Tokoh Islam Paling Berpengaruh dalam Sejarah Tokoh Islam – Islam memiliki beberapa tokoh penting yang berpengaruh baik di dalam Islam maupun dunia. Beberapa diantara mereka adalah Nabi, Khalifah, Imam, dan para ilmuwan. Para ilmuwan Islam menjadi…
- Suku Minangkabau, Satu-Satunya Penganut Adat… Suku Minangkabau - Sumatera Barat merupakan daerah dimana Buya Hamka, Bung Hatta, Chairil Anwar, Tuanku Imam Bonjol, serta berbagai tokoh sejarah lainnya berasal. Mereka memiliki peran masing-masing dalam memperjuangkan kemerdekaan…
- Arti Baraka Allahu Lakuma (Doa dan Kata Mutiara Pernikahan) Arti Baraka Allahu Lakuma - Kalimat ini disebut juga dengan kalimat doa, paling sering ditujukan kepada pasangan pengantin baru yang akan membina bahtera rumah tangga. Dimana Islam menganjurkan sesama muslim…
- 10 Artis Berhijab Indonesia yang Semakin Anggun dan… Artis Berhijab Indonesia - Hijab merupakan salah satu kewajiban untuk wanita muslim dengan tujuan agar para wanita muslim menutup aurat mereka dari ujung rambut sampai ujung kaki kecuali wajah, telapak…
- 10 Adab dan Cara Malam Pertama Pernikahan Menurut Islam Malam pertama adalah malam dimana sang suami dan istri melakukan hubungan mesra. Dan pada intinya hal ini dibolehkan dalam syari’at. Akan tetapi saat melakukan malam pertama sepasang suami istri harus…
- Ayat Al-Qur'an dan Hadits Tentang Pernikahan (LENGKAP) Ayat Tentang Pernikahan - Topik tentang pernikahan menjadi sebuah persoalan yang selalu hangat dan menarik untuk dibicarakan. Pernikahan bukan saja hanya menyangkut hajat hidup manusia yang asasi, namun juga tentang…
- Niat Puasa Daud Lengkap Arab, Latin dan Terjemahannya Niat Puasa Daud – Apakah itu puasa Daud? Puasa Daud ialah puasa sunnah yang dulu pernah dilakukan oleh salah satu nabi Allah, yaitu Nabi Daud ‘alaihis salam. Nabi Daud semasa…
- Arti Taaruf dalam Islam (Manfaat dan Perbedaan… Arti Taaruf - Dalam menjalani kehidupan akan terasa menyenangkan ketika dilalui bersama pasangan. Terutama ketika kita bersama dengan pasangan yang memiliki satu visi dan misi yang sama. Dengan memiliki tujuan…
- 4 Doa Mendapatkan Jodoh Dunia Akhirat Menurut Islam “Diantara tanda-tanda kebesaran dan kekuasaan Allah adalah dia menciptakan dari sejenismu pasangan-pasangan agar kamu masing-masing memperoleh ketentraman dari pasangan-nya dan dijadikan-nya diantara kamu mawaddah dan rahmah. Sesungguhnya yg demikian itu…
- Pengertian Zakat Fitrah (Tujuan, Waktu, Bentuk dan… Mengeluarkan zakat fitri itu hukumnya wajib bagi setiap muslim. Waktu mengeluarkannya adalah sebelum orang-orang keluar untuk menunaikan shalat Idul Fitri sebanyak satu sha’ makanan pokok atau 2,5 kg beras. Apabila…
- Arti Allahu Yahdik (اللَهُ يَهْدِك) Beserta Istilah Lainnya Arti Allahu Yahdik - Apakah kamu sering mendengar kalimatnya? Tahukah kamu apa arti dari istilah Arab yang sering kali muslim Indonesia katakan ini? Nah, Kali ini kita akan membahas makna…
- Rukun Puasa yang Benar Sesuai Quran dan Sunnah Rukun puasa mungkin sudah banyak diketahui sebagian besar Umat Islam. Apalagi puasa wajib di bulan suci Ramadan yang sudah pasti dijalankan oleh setiap muslim yang beriman. Puasa adalah suatu ibadah…
- Arti Yaumul Milad Beserta Penjelasan Lengkapnya Arti Yaumul Milad - Ulang tahun adalah momen bertambahnya usia dan berkurangnya jatah hidup kita di dunia. Oleh karena itu banyak yang tak ingin melewatkan momen ini dengan saling mendoakan.…
- Contoh Nasehat Pernikahan Islam (Untuk Suami dan Istri) Nasehat Pernikahan - Pernikahan dalam Islam dipandang sebagai sesuatu yang sakral dan bernilai ibadah. Terlebih ketika dilaksanakan sesuai tuntunan dan sunnah Rasul, serta dilakukan atas dasar keikhlasan, tanggung jawab serta…
- Nikah Siri Beserta Pengertian, Hukum dan Syaratnya Nikah Siri - Sebagian besar orang yang menikah akan menyebarkan berita kebahagiaannya kepada sanak saudara, kerabat, dan teman-temannya sekaligus sebagai sarana untuk menunjukkan legalitasnya sebagai pasangan suami istri dengan menggelar…
- Rukun Nikah dalam Islam Beserta Tujuan Pernikahan Rukun Nikah - Menikah adalah salah satu ibadah yang apabila dijalankan maka sama dengan melengkapi separuh agama seorang manusia. Sehingga, pernikahan merupakan sebuah anjuran bagi manusia untuk mempertahankan dirinya dan…
- Hadits tentang Sabar sebagai Pengingat Agar Selalu Bersabar Hadits tentang Sabar – Sabar merupakan sebuah akhlak terpuji yang harus kita tanamkan dalam diri kita. Di dalam setiap kesempatan kita harus berlaku sabar baik di kala senang maupun susah.…
- Perbedaan Sedekah, Infaq dan Hibah [Penjelasan Lengkap] Perbedaan Sedekah, Infaq dan Hibah - Sedekah, infaq dan hibah, bagi anda orang-orang muslim pasti sudah tidak asing lagi dengan istilah-istilah ini. Terkadang kita mengartikan sedekah, infaq dan hibah adalah…
- 5 Hukum Hukum Nikah Dalam Islam dan Penjelasannya Hukum Nikah - Tulisan kali ini akan membahas tentang hukum pernikahan dalam pandangan islam. Agama islam adalah agama yang lengkap dengan segalanya yang telah diatur dan memiliki ketentuan, termasuk pernikahan.…