Hukum Ohm | Hubungan Arus (I), Tegangan (V), dan Hambatan Listrik (R)
Setelah lulus SMA mungkin banyak dari kita yang langsung melupakan hukum ohm yang tadinya sudah dihafal di luar kepala.
Yups, hafalan itu hanya bertahan hingga ujian selesai dan selepas itu semua menguap entah kemana. LOL
Namun bagi kamu yang berniat melanjutkan studi di bidang elektronika, instrumentasi, fisika, maupun yang berbau teknik siap-siap untuk kembali bersinggungan dengan teori tentang kuat arus dan beda potensial ini.
Hukum ohm menjadi prinsip dasar mengenai hubungan matematis antara kuat arus listrik dan beda potensial pada suatu penghantar.
Singkatnya hukum ohm adalah persamaan antara arus listrik (I), tegangan listrik (V), dan hambatan listrik (R). Untuk lebih jelasnya mari simak ulasan di berikut ini:
Tentang Hukum Ohm
yuksinau.id
Hukum Ohm dideklarasikan oleh Georg Simon Ohm, seorang ahli fisika Jerman pada tahun 1827. Menurut teori Ohm jika terdapat beda antara dua titik lalu dihubungkan dengan perangkat makan akan muncul arus listrik.
Sebelum memahami tentang hukum ohm lebih jauh ada baiknya kamu pahami logika berikut. Jika kamu pernah mengikuti kegiatan rafting sebelumnya, tentu akan sangat mudah memahami logika ini.
Saat menyusuri sungai tentu perahu karet yang kamu tumpangi tidak selalu berjalan normal. Tergantung pada arus sungai dan rintangan yang ada.
Ada kalanya perahumu berjalan normal di aliran yang tenang lembut dan tanpa hambatan. Namun sebaliknya ada masanya perahu kamu dihadang oleh bebatuan ataupun ranting pohon yang menahan aliran air.
Hal ini tentu saja membuat perahu kamu akan berjalan lebih pelan. Nah, arus sungai yang dipenuhi bebatuan dan ranting tersebut merupakan hambatan dalam konteks arus listrik.
Dimana semakin banyak hambatan semakin kecil arus sungai sehingga perahu berjalan lambat. Begitu juga pada listrik semakin besar hambatannya (R) maka semakin kecil kuat arusnya (I).
Dalam hal ini media pembawa arus listrik adalah kabel. Namun berbeda jenis kabel tentu mempunyai kemampuan dan jenis hambatan yang berbeda pula.
Tergantung juga pada sumber tegangan yang ada. Semakin besar sumber tegangan maka semakin besar kuat arus listrik, begitu juga sebaliknya.
Bunyi Hukum Ohm
“Besarnya arus listrik (I) yang mengalir melalui sebuah penghantar atau konduktor akan berbanding lurus dengan beda potensial/tegangan (V) yang diterapkan kepadanya dan berbanding terbalik dengan hambatannya (R).”
Dari bunyi hukum ohm, maka didapatkan sebuah persamaan atau rumus, yaitu:
V = I x R I = V/R R = V/I
Keterangan :
V = Voltage atau beda potensial atau tegangan, satuan volt (V) I = Current (arus listrik), satuan unitnya yaitu ampere (A) R = Resistance (hambatan atau resistensi), satuan unitnya adalah ohm (W)
Hukum ohm menjadi teori dasar dalam dunia elektronika terutama untuk merekayasa nilai hambatan dalam arus listrik.
Perhitungan hukum ohm juga dapat digunakan untuk memperkecil sejumlah arus maupun tegangan tertentu agar memperoleh tegangan atau arus yang diinginkan.
Untuk mencapai tujuan tersebut seorang teknisi akan merekayasa nilai hambatan, memperkecil arus listrik, atau memperkecil tegangan pada rangkaian elektronika yang dibuatnya.
Rangkaian listrik merupakan lintasan yang dilalui oleh listrik mulai dari sumber daya hingga kembali lagi. Di dalam rangkaian satu yang lain terhubung dan bekerja sama dalam menghantarkan arus listrik.
Arus listrik dapat terjadi karena adanya arus elektron yang diarahkan secara berlawanan. Misal energi pada baterai tercipta ketika kutub positif (+) dan kutub negatif (-) bertemu.
Nah untuk menghasilkan aliran listrik yang stabil maka hambatan harus diminimalisir sedemikian mungkin.
Dalam kehidupan sehari-hari penerapan hukum ohm dapat kita pahami pada pemasangan rangkaian peralatan elektronik.
Rangkaian sederhana terdiri dari dua jenis yaitu rangkaian seri dan paralel. Rangkaian seri adalah rangkaian tak bercabang dimana arus yang mengalir pada tiap hambatan besarnya sama.
Sedangkan paralel berarti ujung komponen komponen dihubungkan menjadi satu dan pangkal komponen juga menyatu.
Contoh peralatan yang menggunakan rangkaian seri adalah senter. Dimana komponen baterai pada senter terhubung satu sama lain sehingga dapat menghasilkan energi cahaya. Sementara pada rangkaian paralel komponen baterai terhubung saling menyilang.
Contoh Khutbah Nikah Beserta Isi dan Wejangan Pernikahan Khutbah Nikah - Inti dari sebuah penyelenggaraan pernikahan terletak pada prosesi akad nikah. Dimana dengan akad nikah inilah kedua pasangan akan sah menjadi suami istri, karena di dalam akad nikah…
Pengertian Tegangan Listrik beserta Hukum dan… Pengertian tegangan listrik, yakni tegangan yang bekerja pada elemen atau komponen dari satu terminal atau kutub ke terminal atau kutub lainnya yang dapat menggerakkan muatan listrik. Sering juga disebut sebagai…
Mengenal AVOmeter: Pengertian, Jenis, Prinsip Kerja… Pengertian AVOmeter - Jika berhubungan dengan listrik dan komponen elektronika, AVOmeter bisa dikatakan sebagai alat dan salah satu perlengkapan wajib, terlebih untuk para teknisi. Dengan menggunakan AVOmeter, para teknisi, baik…
Kritik Konstruktif dan Saran untuk Laboratorium Laboratorium adalah tempat yang banyak digunakan dalam dunia pendidikan dan penelitian, dimana di dalamnya berbagai aktivitas eksperimen dan praktikum dilakukan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang konstruktif sangat diperlukan…
Profil Provinsi Bali | Peta, Logo, Nilai Budaya dan… Profil Provinsi Bali - Bali adalah salah satu provinsi di Indonesia. Ibu kota dari Bali adalah Denpasar. Mengenai luas wilayah, provinsi ini memiliki luas wilayah kurang lebih 5.780,06 km2 dengan…
Sistem Tata Surya, Pengertian, Teori, Unsur, Dll Terlengkap Sistem Tata Surya - Dunia yang dihuni manusia sekarang ini memungkinkan pengetahuan dan ilmunya yang senantiasa berkembang. Orang zaman dahulu mengira bahwa dunia yang mereka huni merupakan satu-satunya tempat yang…
40+ Alat-Alat Laboratorium Beserta Pengertian,… Alat-alat Laboratorium - Laboratorium digunakan sebagai tempat praktik seseorang dalam mendalami suatu ilmu termasuk ilmu pengetahuan alam seperti kimia, biologi, fisika. Pada lembaga pendidikan dari tingkat sekolah menengah pertama sampai…
Apa Itu MABA dan Arti Lainnya: Panduan Singkat untuk… Hai teman-teman, pasti banyak dari kalian yang pada saat masuk universitas atau perguruan tinggi, mendengar istilah MABA, kan? Tapi sebenarnya apa sih MABA itu? Malah, banyak juga yang belum tahu…
Komponen Aktif dan Komponen Pasif: Pengertian dan Macamnya Komponen Aktif dan Komponen Pasif - Dalam elektronika terdapat berbagai macam jenis komponen yang untuk mudahnya bisa dikategorikan menjadi komponen aktif dan komponen pasif. Pengelompokkan komponen elektronika aktif dan pasif…
Bahasa Inggrisnya SMK Adalah: Pentingnya Memperkuat… Halo teman-teman! Hari ini kita mau bahas tentang bahasa Inggrisnya SMK, yang mungkin udah gak asing lagi buat kamu-kamu yang lagi sekolah di sana. Tapi bagi yang masih bingung, jangan…
Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat | Sejarah, Logo… Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat - Nusa Tenggara Barat menjadi salah satu provinsi yang berada dalam wilayah NKRI. Letaknya sangat strategis berada di tengah-tengah lalulintas pelayaran Aceh dan Kupang, yang…
Kumpulan Rumus Excel Terlengkap Yang Sering Digunakan Rumus excel? Semakin hari teknologi semakin berkembang pesat yang mana pada akhirnya berguna untuk memudahkan kita dalam melakukan sesuatu. Kemudahan ini kita rasakan pada hampir semua aspek kehidupan. Salah satunya…
Mengenal Arus Listrik: Pengertian, Jenis, Arah Arus… Pengertian Arus Listrik - Listrik sekarang ini merupakan salah satu kebutuhan utama manusia baik untuk penunjang mulai dari penerang seperti lampu, rice cooker, kulkas, kipas, ac, dan masih banyak yang…
Bacaan Surat Yasin Arab, Latin, Artinya (Doa dan Keutamaan) Bacaan Surat Yasin - Bacaan surat yasin merupakan bagian dari isi Al-Aquran. Al-Quran adalah kitab suci umat Islam yang diturunkan oleh Allah SWT melalui malaikat Jibril secara berangsur-angsur kepada Nabi…
Panduan Bacaan Tahlil Lengkap (Arab, Latin, Terjemahan) Belakangan ini banyak bermunculan organisasi-organisasi Islam di Indonesia yang menimbulkan pro dan kontra. Misalnya, tidak sedikit ormas yang mempermasalahkan amaliah-amaliah yang sudah ada sejak lama. Seperti persoalan bacaan tahlil, kini…
Profil Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) Profil Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) - Seperti yang sudah kita ketahui bersama, negara kita Indonesia dulunya memiliki 27 provinsi. Namun seiring dengan perkembangan yang ada saat ini, ada 6…
Pengertian, Fungsi, dan Jenis-Jenis Dioda dalam Elektronika Fungsi Dioda - Dalam rangkaian komponen elektronika terdapat berbagai macam jenis yang masing-masingnya memiliki fungsi berbeda-beda namun terstruktur dalam suatu sistem kesatuan yang sama. Salah satu komponen elektronika yang sering…
Blender 3d Modeling Blender 3D Modeling: Memahami Dasar-dasar dan Keuntungan Menggunakan Blender Pengenalan Blender Jika Anda ingin menjadi seorang animator atau designer 3D, Blender adalah software yang perlu Anda ketahui. Blender adalah software…
Pengertian dan Contoh Asas Hukum: Dasar-dasar Hukum… Asas hukum adalah prinsip-prinsip dasar di dalam sistem hukum yang harus dipatuhi oleh semua pihak yang terkait. Contohnya seperti asas keadilan, asas legalitas, asas kepastian hukum, dan sebagainya. Setiap negara…
Profil Provinsi Sumatera Utara | Geografis,… Profil Provinsi Sumatera Utara - Profil Provinsi Sumatera Utara secara mendalam mungkin belum banyak diketahui oleh orang banyak, namun siapa sangka, provinsi yang identik dengan orang-orang yang keras diluar namun…