Pengantar Pelajaran Bahasa Indonesia [Bacaan Lengkap]
Pengantar Pelajaran Bahasa Indonesia – Berbicara tentang bahasa Nasional, kurang rasanya jika tidak membahas Bahasa Indonesia secara keseluruhan.
Karena Bahasa Indonesia merupakan bahasa Nasional sebagai alat komunikasi yang wajib dimengerti oleh setiap warga negara Indonesia.
Di samping bahasa daerah yang biasa digunakan sehari-hari dan juga wajib untuk terus dilestarikan, pengantar ilmu bahasa Indonesia juga harus diperkenalkan agar kita tidak buta ilmu dan pengetahuan tentang budaya bangsa sendiri.
Di negara kesatuan Indonesia, fungsi bahasa Indonesia sebagai alat pemersatu bangsa terbukti dengan adanya kurikulum dari segala tingkatan pendidikan yang menggunakannya sebagai mata pelajaran dan mata kuliah wajib.
Begitu pentingnya Bahasa Indonesia dalam kehidupan berbangsa dan bernegara mengharuskan kita sebagai warga negara terus menerus mempelajarinya secara menyeluruh karena banyak sekali aspek yang terdapat di dalamnya.
Bahasa Indonesia adalah bahasa yang umum digunakan dalam kegiatan sehari-hari dalam aktifitas formal.
Peran dan Fungsi Bahasa Indonesia
Dalam penggunaannya sebagai bahasa nasional, bahasa Indonesia memiliki peran dan fungsi tersendiri bagi penduduk Indonesia, diantaranya adalah sebagai berikut.
1. Fungsi Bahasa Indonesia sebagai Lambang Kebanggaan Nasional
Bahasa Indonesia digunakan sebagai salah satu mata pelajaran di setiap jenjang pendidikan mulai dari Sekolah Dasar (SD) hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) bahkan kehidupan Perguruan Tinggi sekalipun.
Penggunaannya tidak semata-mata hanya digunakan sehari-hari sebagai alat komunikasi tetapi keunikannya memiliki arti tersendiri.
Tidak hanya di dalam negeri, penggunaannya sebagai mata kuliah dan jurusan di berbagai perguruan tinggi ternama di dunia membuat kita patut berbangga atas torehan prestasi yang membawa harum nama Indonesia dan semakin dikenal dunia dalam segala hal.
2. Fungsi Bahasa Indonesia sebagai lambang identitas bangsa
Setiap bangsa di dunia memiliki identitas yang unik dan khas termasuk Indonesia.
Bahasa Indonesia memiliki keistimewaan yang membuat negara ini unik dan beridentitas diri dan dari keunikan itulah bangsa ini lebih mudah dikenal oleh bangsa lain.
Dari latar belakang itulah kita sebagai warga negara berhak dan wajib untuk mendapatkan pengajaran yang sebenar-benarnya tentang penggunaan bahasa Indonesia yang baik dengan pengantar ilmu bahasa Indonesia.
Masing-masing daerah punya bahasa daerah yang tidak boleh dikesampingkan, namun bahasa Indonesia sebagai identitas negara Indonesia juga harus selalu diperkenalkan seiring perkembangan negara Indonesia di kancah Internasional.
Sebagai contoh sederhana, para turis yang gemar berkunjung ke tempat wisata di Indonesia tanpa sungkan dan malu belajar bahasa Indonesia yang bukan bahasa miliknya, oleh karena itulah identitas inilah yang harus dilestarikan hingga akhir hayat.
3. Fungsi Bahasa Indonesia sebagai alat pemersatu bangsa
Sudah sangat jelas bahwa keberadaannya sangat berpengaruh pada kebersatuan bangsa dengan sifatnya yang universal dan dipahami oleh semua kalangan dari berbagai daerah yang ada di Indonesia.
Tanpa berusaha untuk menghilangkan bahasa daerah, bahasa Indonesia masih bertahan sebagai satu-satunya alat komunikasi yang fleksibel.
4. Fungsi Bahasa Indonesia sebagai penghubung antar suku dan budaya
Sama seperti poin ketiga, fungsi bahasa Indonesia selain sebagai alat pemersatu bangsa juga bertindak sebagai penghubung antar suku dan budaya.
Hal ini berkaitan secara otomatis karena Indonesia memiliki keragaman budaya pada setiap wilayahnya.
Dengan adanya bahasa Indonesia membuat semua perbedaan suku dan budaya menjadi satu kesatuan utuh karena komunikasi yang berjalan lancar dengan adanya bahasa Indonesia.
5. Fungsi Bahasa Indonesia sebagai bahasa resmi nasional
Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa apapun bahasa daerah yang kita gunakan sehari-hari, dalam situasi formal atau resmi bahasa yang digunakan adalah bahasa Indonesia untuk meniadakan kesalahpahaman arti yang mungkin saja terjadi pada setiap warga negara dengan keragaman bahasa yang dimiliki.
6. Fungsi bahasa indonesia untuk mewujudkan seni
Seni yang dimaksud disini adalah seni sastra yang secara umum menggunakan unsur-unsur dalam bahasa Indonesia.
Sehingga untuk mewujudkan seni yang harmonis tentu harus mengerti bahasa Indonesia secara keseluruhan agar makna yang disampaikan pada puisi ataupun pantun sesuai dengan yang diharapkan.
Nah, itulah 6 fungsi bahasa Indonesia dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Dengan mengetahui fungsi yang dimiliki, diharapkan dalam penerapannya sehari-hari kita juga lebih memperhatikannya secara cermat.
Originally posted 2020-12-26 03:54:55.
Related Posts:
Pengertian Pendidikan | Macam-macam, Tahap dan Tujuan Pengertian Pendidikan - Tahukah kalian Undang-Undang Dasar Pasal 31 ayat (1) yang berbunyi, “Setiap warga Negara berhak mendapatkan pendidikan”? Ya, di pasal tersebut disebutkan bahwa kita sebagai warga Negara Indonesia…
Angka Dalam Bahasa Arab (Contoh Penulisan dan Cara Bacanya) Angka dalam Bahasa Arab memiliki jumlah yang sama dengan angka yang biasa kita gunakan. Penulisannya pun sama dengan penulisan angka biasa karena memang angka yang kita pakai sekarang ini berasal…
Pentingnya Ilmu Kewarganegaraan untuk Warga Negara… Pengantar Ilmu Kewarganegaraan - Kewarganegaraan adalah salah satu bahasan yang memuat tentang keberadaan seseorang di suatu wilayah tertentu dan disahkan oleh pemerintahan pada wilayah atau negara yang bersangkutan sehingga melekat…
Negeri atau Negri, Mana yang Benar dalam Penulisan? Ketika menulis tentang daerah tertentu di Indonesia, kita mungkin sering merasa kebingungan dalam memilih antara "negeri" atau "negri". Kedua kata tersebut seringkali dipakai secara bergantian, meski sebenarnya memiliki makna yang…
PengertianBahasa Beserta Fungsi dan Manfaatnya Secara umum bahasa dapat diartikan sebagai suatu kemampuan yang dimiliki oleh manusia dan digunakan untuk berkomunikasi dengan manusia yang lainnya, misalnya dapat berupa kata yang diucapkan atau melalui gerakan. Sebagai…
Sejarah Peradaban Islam (Dari Masa Keemasan Hingga Sekarang) Sejarah Peradaban Islam – Peradaban Islam merupakan Peradaban yang termasyhur dan paling modern sebelum adanya peradaban Barat. Hal tersebut tak lain akibat adanya pengaruh dari para ilmuwan-ilmuwan Muslim. Pada masa…
Pengertian Kebudayaan Menurut Para Ahli Pengertian kebudayaan – Indonesia terkenal dengan negara yang memiliki banyak pulau, dan karenanya Indonesia memiliki kebudayaan yang sangat banyak dan beragam, yang mana kekayaan tersebut menjadi kebanggan tersendiri bagi Indonesia.…
Kata Serapan Beserta Penulisannya (Penjelasan Lengkap) Kata serapan merupakan kosakata dalam Bahasa Indonesia yang diserap atau asal katanya berasal dari kosakata bahasa asing. Bisa juga dikatakan sebagai kata saduran atau kata pungutan, dimana asal katanya merupakan…
Kitab Kuning (Arab Gundul 'Santapan' Para Santri) Kitab kuning adalah sebutan untuk buku-buku berbahasa arab yang berisi tentang ilmu-ilmu agama Islam. Dinamakan kitab kuning karena dulunya kebanyakan dari buku-buku ini umurnya sudah tua karena disimpan. Sehingga warna…
Pengantar Ilmu Sosiologi | Pokok Pembahasan dalam Sosiologi Pengantar Ilmu Sosiologi - Istilah Sosiologi sudah tidak asing lagi khususnya bagi orang-orang yang berada di lingkungan kependidikan dan kemasyarakatan. Kedua lingkungan ini erat kaitannya dengan ranah Ilmu Sosiologi sebagai…
Arti Na'am dan Contoh Penggunaan Katanya Arti Na'am - Assalamu’alaikum teman-teman! Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas mengenai kata "Na'am" yang berasal dari Bahasa Arab. Bahasa Arab sangat erat kaitannya bagi orang Indonesia. Perlu diketahui…
Bacaan Doa Mandi Junub / Wajib Beserta Tata Caranya Mandi junub (Janabah) atau mandi wajib, dikenal juga dengan sebutan mandi besar adalah mandi atau menuangkan air ke seluruh tubuh dengan syarat dan tata cara tertentu. Sembari membaca doa mandi…
Bahasa Arab Anggota Tubuh Beserta Artinya Bahasa Arab Anggota Tubuh - Masih bertanya-tanya kenapa bahasa Arab menjadi bahasa asing kedua (bahkan pertama) yang banyak digunakan di Indonesia? Karena mayoritas penduduk Indonesia memeluk agama Islam. Dimana bahasa…
Hak dan Kewajiban ini Harus Dijalankan oleh Warga… Hak dan Kewajiban Warga Negara - Sebagai Warga Negara Indonesia (WNI) sudah sepantasnya kita mendapatkan hak-hak dari negara. Tetapi sudah tahukah kalian bahwa selain berbagai hak yang kita dapatkan, kita…
Percakapan Bahasa Arab Dasar yang Wajib Dikuasai Pemula Percakapan dalam bahasa Arab sangat mudah dipelajari. Sama mudahnya dengan kita mempelajari Bahasa Inggris sebagai bahasa kedua setelah Bahasa Indonesia. Untuk membuat sebuah percakapan kalimat-kalimat yang disusun, susunannya hampir sama…
Kalimat Kompleks Beserta Jenis Jenisnya Kalimat Kompleks - Orang Indonesia tapi nggak tau apa itu Kalimat Kompleks? Belajar yuk! Kalau bukan warga Indonesia sendiri yang melestarikan Bahasa kita, siapa lagi?! Meski merupakan bahasa Ibu sendiri,…
Pengertian Pancasila Sebagai Dasar Negara Menurut… Pengertian Pancasila - Pancasila adalah dasar negara serta landasan ideologi bagi kita, bangsa Indonesia. Tetapi tahukah kalian sebenarnya apa itu Pancasila, makna apa yang ada di dalamnya serta fungsi dan pentingnya…
Pengertian Negara dan Fungsi serta Tujuannya Lengkap Pengertian negara - Negara, yang manusia hidup di dalamnya, berusaha sekuat tenaga untuk menghindari kehancuran. Begitulah pendapat yang pernah dikatakan oleh seseorang. Dalam menerjemahkan pengertian negara. Dalam kesempatan yang berbahagia…
Bahasa Inggrisnya SMK Adalah: Pentingnya Memperkuat… Halo teman-teman! Hari ini kita mau bahas tentang bahasa Inggrisnya SMK, yang mungkin udah gak asing lagi buat kamu-kamu yang lagi sekolah di sana. Tapi bagi yang masih bingung, jangan…
Arti Tafadhol dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-Hari Arti Tafadhol - Indonesia adalah negeri yang kaya akan budaya, adat, seni, dan bahasa daerah. Dari ujung Sabang sampai Merauke memiliki bahasa daerahnya masing-masing. Keistimewaan nusantara ini juga tak lepas…