Unsur-Unsur Negara ini Wajib Kamu Pelajari sebagai Rakyat yang Baik
Unsur Unsur Negara – Menurut Aristoteles negara adalah persekutuan daripada keluarga dan desa guna memperoleh hidup sebaik-baiknya.
Sebuah negara dapat terbentuk karena sudah merdeka atau karena mampu mendirikan kedaulatan sendiri. Secara umum unsur-unsur negara ada empat yaitu memiliki rakyat, wilayah, pemerintah yang berdaulat, serta mendapat pengakuan dari negara lain.
Sebuah wilayah tidak dapat dikatakan sebagai negara jika tidak ada penduduknya. Begitu pula sebaliknya sekumpulan penduduk yang membentuk kesatuan tertentu tidak bisa disebut negara jika tidak memiliki wilayah untuk bernaung. Keempat unsur di atas adalah syarat wajib agar sebuah negara dapat berdiri.
Unsur-Unsur Negara
Berkaca dari konflik wilayah yang menjadi bagian dari persoalan di Indonesia. Beberapa wilayah mencoba memisahkan diri untuk membentuk negara sendiri, salah satunya yaitu Timur-Timur. Nah, bagaimana penjelasan sebuah negara bisa disebut sah berdiri di kaki sendiri. simak ulasan berikut:
1. Penduduk/ Rakyat
nesabamedia.com
Rakyat adalah sekumpulan manusia yang hidup bersama membentuk rumpun atau golongan tertentu yang hidup bermasyarakat dengan menjalani hak serta kewajiban tertentu. Mereka dapat saja berasal dari keturunan, kepercayaan, dan kulit yang berlainan.
Selama sekumpulan manusia tersebut, baik laki-laki maupun perempuan, selama terorganisasi dengan baik maka dapat dikatakan sebagai masyarakat. Rakyat disatukan biasanya atas dasar kesamaan ciri jasmaniah maupun kebudayaan.
Ciri jasmaniah diantaranya adalah warna kulit, rambut, bentuk muka, perawakan, dan lain sebagainya. Sementara ciri kebudayaan ditandai dengan persamaan bahasa, adat istiadat, kebiasaan, hingga keyakinan atau agama.
Rakyat di suatu negara biasanya juga memiliki dasar kesatuan politik yang sama. Sehingga mereka berkumpul membentuk kumpulan dan mengatur tatanan di suatu wilayah.
2. Wilayah
kompas.com
Wilayah adalah lokasi fisik yang menjadi daerah teritorial rakyat terdiri dari daratan, perairan, dan udara. Sederhananya untuk membentuk sebuah negara maka diperlukan luasan wilayah tertentu sebagai tempat tinggal rakyat.
Wilayah ini memiliki cakupan kekuasaan dan secara geografis memiliki batasan baik di darat, air, dan udara dengan negara lain. Batasan wilayah dibuat berdasarkan keputusan politik hasil negosiasi internasional antar negara di dunia.
Sebagai penanda untuk batasan biasanya menggunakan macam-macam benda. Mulai dari tembok raksasa, garis panjang, kawat berduri, hingga benda sederhana seperti batok kayu. Begitu juga di laut dan udara dibagi menjadi zona-zona tertentu sesuai kesepakatan bersama.
Pemerintah adalah lembaga legislatif yang bertugas membentuk undang-udang beserta jajarannya. Sebagai keseluruhan lembaga negara, dimana di Indonesia pemerintah tak hanya berfungsi sebagai lembaga legislatif namun sekaligus sebagai lembaga eksekutif dan yudikatif.
Artinya pemerintah bertugas menyusun aturan, menegakkan hukum, serta mengayomi dan mengatur kehidupan masyarakat dengan baik dan sejahtera. Pemerintah yang berdaulat artinya memiliki kebebasan mengatur rakyatnya tanpa dipengaruhi kekuasaan negara lain.
4. Pengakuan dari Negara Lain
selembar.com
Inilah yang diperjuangkan oleh Bung Karno dan Bung Hatta di masa-masa awal kepemimpinan mereka. mendapatkan pengakuan dari negara lain adalah sebagian dari syarat untuk menjadi negara merdeka yang berdikari.
Bung Karno pernah berpesan “perjuanganku lebih mudah melawan penjajah, namun perjuangan kalian akan lebih sulit karena melawan bangsa sendiri”. Berbagai pengkhianatan yang pernah dialami tak menciutkan hati Bung Karno untuk menjadikan Indonesia sebagai negara yang diakui dunia.
Pengakuan dari negara lain merupakan unsur deklaratif yang mutlak adanya. Diakui oleh negara lain berarti mendapatkan posisi di mata organisasi dunia, yakni Perserikatan Bangsa-Bangsa sebagai negara yang berdaulat dan memiliki sistem pemerintahan sendiri.
Kemampuan untuk mengadakan hubungan dengan negara lain
Sebagai unsur tambahan, syarat sebuah negara selain mendapatkan pengakuan dari negara lain juga harus mampu mengadakan hubungan dengan negara lain. Sederhananya kita sebagai anak manusia tentu tidak bisa hidup sendiri di muka bumi ini, butuh berkawan dan bersosialisasi.
Begitu juga sebuah negara, tidak akan bisa menjalankan roda perekonomian jika tidak mampu menjalin hubungan yang baik dengan negara lainnya.
Profil Provinsi Nusa Tenggara Timur | Budaya dan… Profil Provinsi Nusa Tenggara Timur - Pernahkah Anda mengunjungi provinsi Nusa Tenggara Timur dan ingin mengetahui apa saja sebenarnya profil provinsi Nusa Tenggara Timur yang bisa diketahui? Provinsi Nusa Tenggara…
Konferensi Meja Bundar, Sejarah Terjadinya serta… Konferensi Meja Bundar (KMB) diselenggarakan pada tanggal 23 Agustus hingga 31 Oktober 1949 di Den Haag, Belanda. Dinamakan Konferensi Meja Bundar karena bentuk tatanan venue KMB yang membundar mengikuti susunan…
Pengertian Wakaf Beserta Macam-macamnya (Lengkap) Pengertian wakaf sering diartikan sebagai sebuah tindakan dimana seseorang memberikan bagian dari miliknya untuk keperluan orang banyak. Bernarkah definisi tersebur? Lalu apa sebenarnya yang dimaksud dengan wakaf? Pengertian Wakaf Secara…
Profil Provinsi Sulawesi Selatan | Geografis, Agama… Profil Provinsi Sulawesi Selatan - Sulawesi Selatan adalah Provinsi di Indonesia. Provinsi ini kaya dengan bentang alam yang indah. Berbagai macam suku yang tinggal di Sumatera Barat membuat provinsi ini…
Profil Provinsi Jawa Tengah | Sejarah, Logo,… Profil Provinsi Jawa Tengah - Jawa Tengah merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang letaknya berada di Pulau Jawa. Provinsi ini juga berbatasan dengan beberapa provinsi lainnya di Pulau Jawa…
Cara Membuat Bingkai Photoshop "Cara Mudah Membuat Bingkai di Photoshop" Pendahuluan Saat ini, Photoshop telah menjadi standar industri di bidang pengeditan gambar. Selain untuk mengedit, membuat bingkai juga menjadi salah satu keahlian yang harus…
50 Contoh Lomba 17 Agustus Terbaru (Lucu, Gokil,… Contoh Lomba 17 Agustus Terbaru - Tidak terasa tanggal 17 Agustus akan segera menghampiri kita. Itu berarti akan ada banyak sekali kegiatan-kegiatan yang terkait dengan momen 17-an, mulai dari acara…
Profil Provinsi Sumatera Utara | Geografis,… Profil Provinsi Sumatera Utara - Profil Provinsi Sumatera Utara secara mendalam mungkin belum banyak diketahui oleh orang banyak, namun siapa sangka, provinsi yang identik dengan orang-orang yang keras diluar namun…
Ayat Al-Qur'an dan Hadits Tentang Pernikahan (LENGKAP) Ayat Tentang Pernikahan - Topik tentang pernikahan menjadi sebuah persoalan yang selalu hangat dan menarik untuk dibicarakan. Pernikahan bukan saja hanya menyangkut hajat hidup manusia yang asasi, namun juga tentang…
12 Arti Warna Beserta Pengertian, Teori dan Teori… Arti Warna - Menururt KBBI warna merupakan kesan yang diperoleh mata dari cahaya yang dipantulkan oleh benda-benda yang dikenainya. Dalam kehidupan, warna memang tidak bisa terlepas dari sebuah seni dan…
Contoh Kritik dan Saran untuk Meningkatkan Kinerja OSIS OSIS atau singkatan dari Organisasi Siswa Intra Sekolah merupakan sebuah organisasi yang dibentuk oleh para pelajar di sebuah sekolah. Tujuannya adalah untuk memajukan siswa dalam bidang akademis, sosial, dan kebudayaan.…
Pengertian Basis Data | Jenis, Fungsi, Tujuan, dan… Pengertian Basis Data - Tentu kita sering mendengar istilah basis data atau pangkalan data apalagi di zaman yang serba digital ini. Meskipun pada hakikatnya konsep dasar dari pengertian basis data…
8 Pengertian Lembaga Sosial Menurut para Ahli |… Pengertian Lembaga Sosial - Manusia sebagai makhluk sosial tentunya akan hidup berdampingan sebagai masyarakat. Agar hubungan atau interaksi antar masyarakat selalu harmonis diperlukan suatu regulasi atau sistem didalamnya. Keberadaan sistem…
12 Teknik Pengambilan Sampel/Sampling |… Teknik Pengambilan Sampel - Dalam suatu penelitian, seorang peneliti pasti tidak akan asing dengan sampel yang digunakan untuk penelitian berikut dengan tata cara bagaimana data sampel tersebut diperoleh. Pengambilan data…
10 Jenis Metode Penelitian Beserta Pengertian dan Contohnya Metode Penelitian - Ilmu merupakan kunci manusia membangun peradaban. Ia – ilmu – dapat diperoleh dari manapun, hanya saja proses untuk mendapatkan ilmu yang memiliki nilai kebenaran harus dilandasi oleh…
Pengertian Sistem Politik | Sebuah Konsep dalam… Pengertian Sistem Politik – Seperti yang telah dibahas pada artikel sebelumnya bahwa sistem adalah suatu kesatuan unsur (elemen), komponen, dan bagian-bagian lainnya yang saling berkaitan satu sama lain. Tak hanya…
Syarat Wakaf dalam Hukum Syariat Islam Syarat-syarat wakaf di dalam Islam telah diatur sedemikian rupa. Masing-masing syarat haruslah dipenuhi agar dapat dikatakan sah. Ada beberapa syarat yang berkaitan dengan wakaf, yakni syarat yang berkaitan dengan benda…
Pengertian Sejarah | Ciri, Klasifikasi, Sumber,… Berbicara tentang pengertian sejarah, berarti berbicara waktu yang telah berlalu. Ada juga yang menyebut dengan kenangan. Tapi, dalam dunia akademik sejarah dimaksudkan sebagai hal yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan…
Profil Provinsi Banten | Peta, Logo, Nilai-nilai… Banten adalah salah satu provinsi di Indonesia. Ibu kota dari Provinsi Banten adalah Serang. Mengenai luas wilayah, luas wilayah provinsi ini kurang lebih 9.662,92 km2 dengan jumlah penduduk sekitar 9.978.932…
Profil Provinsi Sulawesi Tengah | Sejarah,… Profil Provinsi Sulawesi Tengah - Sulawesi Tengah merupakan provinsi yang ada di tengah Pulau Sulawesi di Indonesia. Provinsi ini memiliki Ibukota di Kota Palu. Wilayah provinsi ini memiliki luas 61.841,29…