Standar Ukuran Kolam Renang dalam Kejuaraan Nasional-Internasional
Ukuran Kolam Renang – Berenang merupakan salah satu cabang olahraga yang paling banyak menjadi hobi kebanyakan orang. Selain karena manfaatnya bagi kesehatan, berenang adalah pilihan yang tepat bagi kamu yang ingin berolahraga namun tak berkeringat.
Rutin berenang dua kali dalam seminggu dapat membantu menyeimbangkan berat badan dan menambah tinggi badan bagi yang sedang dalam masa pertumbuhan. Olahraga ini cukup menyenangkan karena kamu tidak akan merasa kelelahan seperti olahraga lainnya yang membutuhkan tenaga lebih.
Bagi yang sangat mencintai olahraga berenang, tahukah kamu berbagai jenis ukuran kolam renang? Yuk kita bahas satu per satu.
Jenis dan Ukuran Kolam Renang
Definisi kolam renang yaitu suatu konstruksi yang dibuat atau didesain dengan ukuran tertentu yang kemudian diisi dengan air dan digunakan untuk berenang. Tak hanya sekedar berenang biasa, kolam renang kini juga bertambah fungsi menjadi wahana permainan seperti water boom.
Di arena bermain water boom biasanya disediakan kolam berbagai jenis ukuran, mulai dari tingkat kedalaman dangkal untuk anak-anak hingga kolam dengan tingkat kedalaman tinggi untuk orang dewasa.
Namun dalam ajang dan keperluan tertentu, ukuran kolam renang sudah diatur dan ditentukan dalam berbagai standar. Terutama kolam yang diperuntukkan untuk kejuaraan atau perlombaan. Berikut penjelasan ringkasnya:
Untuk Olimpiade/ Perlombaan Renang
Kolam yang didesain untuk kejuaraan harus mengikuti standar baku yang telah ditetapkan oleh lembaga tertentu. Tujuannya adalah untuk menjunjung tinggi sportivitas dimanapun pertandingan diadakan.
Kolam untuk perlombaan terbagi menjadi dua, yaitu berdasarkan standar nasional dan internasional. Sementara cabang renang yang biasa diperlombakan yaitu dengan panjang lintasan mulai dari 50 meter dan 100 meter.
Standar ukuran kolam renang untuk perlombaan tingkat nasional adalah panjang 50 m, lebar 25 m, kedalaman minum 2 m, lebar lintasan 2,5 m, lintasan berjumlah 8, dan suhu air berkisar antara 25 – 28 °C.
Sedangkan standar umum internasional ukuran panjang 50 m, lebar 25 m, kedalaman minimum 2 m, lebar lintasan 2,5 m dengan jumlah lintasan 8, dan suhu air berkisar antara 25-28 °C. Standar ukuran kedua kolam renang tersebut tidak berbeda, namun ada pula yang menggunakan panjang kolam 25 m.
Untuk Standar Umum
Saat ini banyak yang menyediakan kolam renang yang terbuka untuk umum, dengan tarif tertentu. Secara umum ukuran standar sebuah kolam renang memiliki panjang minimal 25 m dan lebar 5 m. Namun kini banyak pula yang membuat kolam renang dengan panjang dan lebar lebih dari puluhan meter.
Untuk ukuran kedalamannya tentu saja bervariasi, ada yang sangat dangkal sedalam 1 m ada pula kolam yang kedalamannya mencapai 4 m. Ada pula swimming pool yang tingkat kedalamannya dikombinasikan berawal dari dangkal dari sisi kiri hingga kedalaman 4 m ke ujung kanan.
Untuk Kolam Renang Pribadi
Nah untuk swimming pool pribadi kita bebas menentukan ukuran ideal yang diinginkan. Biasanya dimulai dari ukuran 3 x 7 m, 3 x 8 m, 3,5 x 10 m, 4 x 10 m, hingga 5 x 12 m. Ukuran kedalamannya pun bervariasi mulai dari 60 cm di bagian dangkal hingga 2,5-4 m di bagian dalam.
Ukuran kolam pribadi pun juga dapat disesuaikan dengan ketersediaan lahan yang ada. Perlu dipertimbangkan juga lokasi kolam renangnya, apakah untuk outdoor swimming pool atau indoor swimming pool. Kebanyakan kolam renang pribadi dibuat indoor agar lebih nyaman digunakan ketika hujan turun.
Nah, itulah bahasan ringkas mengenai berbagai standar ukuran kolam renang. Semoga informasi ini menambah wawasan kita ya!
Ukuran Amplop | Informasi Penting Bagi Kamu yang… Ukuran amplop – Siapa sih yang gak tahu amplop itu apa, hampir semua orang mengetahui apa itu amplop dan apa saja kegunaannya. Karena memang benda ini sering kita jumpai dalam…
Macam-macam Cedera dalam Olahraga Macam-macam Cedera - Setiap dari kita mungkin pernah mengalami yang namanya cedera. Cedera ketika berolahraga seperti sepak bola, basket, dan lain sebagainya sangat sering kali terjadi. Faktor kemungkinan cedera hanya…
Mengenal Macam-Macam Ukuran Kulkas Sebelum Membelinya Ukuran Kulkas - Sebagai perangkat elektronik rumah, kulkas memiliki banyak manfaat, mulai dari menjaga kesegaran makanan dan minuman, membuat es, mengawetkan bahan makanan dll. Bukan hanya itu saja, terlebih sekarang…
6 Manfaat Daun Sirih untuk Kesehatan Tubuh Daun sirih merupakan salah satu tanaman dengan daun herbal yang mempunyai banyak sekali manfaat untuk kesehatan. Salah satu khasiat yang paling terkenal dari daun sirih adalah khasiatnya sebagai pembersih daerah…
Ukuran Lapangan Sepak Bola | Seberapa Besar Kecintaanmu? Ukuran Lapangan Sepak Bola – Permainan yang menjadi primadona di dunia hingga tak ada dari satupun kita yang tidak mengenal sepak bola. Saking populernya, liga sepak bola dunia alias World…
Standar Ukuran Lapangan Softball, Jarak Lintasan,… Ukuran Lapangan Softball – Permainan ini diciptakan oleh George Hancock pada tanggal 16 September 1887 di Chicago, Amerika Serikat. Merupakan perpaduan antara permainan baseball dan hardball namun memiliki teknik dan…
Kritik dan Saran Konstruktif untuk Peningkatan… Kampus merupakan tempat yang menjadi kediaman bagi para mahasiswa dalam menuntut ilmu. Namun, seiring berjalannya waktu, banyak mahasiswa yang mengalami keluhan terhadap kondisi kampusnya. Mereka merasa bahwa kampus tersebut belum…
Sejarah Permainan dan Standar Ukuran Lapangan Bola Voli Ukuran Lapangan Bola Voli – Permainan bola voli termasuk ke dalam salah satu olahraga yang paling banyak dimainkan oleh masyarakat Indonesia. Dimainkan secara berkelompok oleh dua tim dengan masing-masing tim…
Ukuran Celana Pria dan Wanita, Detail dari Panggul… Ukuran celana - Pada era yang semakin canggih ini, kita diberi kemudahan untuk melakukan apa saja, salah satunya adalah berbelanja atau membeli produk tanpa harus pergi ke pasar atau tempat…
Detail Standar Ukuran Baju S, M, L, XL | Tips… Ukuran baju – Sandang, pangan, papan adalah kebutuhan primer yang harus dipenuhi, sebab jika kebutuhan tersebut tidak terpenuhi maka akan muncul permasalahan yang cukup pelik dalam hidup, bahkan sampai bisa…
Ukuran Kasur | Serta Jenis-Jenis Kasur yang Wajib… Bagi kamu yang hobi travelling tentu sering mencari penginapan alias booking hotel, baik via offline maupun online. Acapkali pertanyaan pertama yang terlintas di benak kita adalah jenis kamar serta ukuran…
Ukuran Cincin | Cara Mengukur dan Membeli Cincin… Cincin adalah simbol pengikat suatu hubungan yang selalu pantas untuk dikenakan. Cincin yang baik terpasang di jari yan sesuai dengan ukuran yang pas. Pada kesempatan kali ini penulis akan mengulas…
Penggemar "Si Butet", Paham Berapa Ukuran Lapangan… Ukuran Lapangan Badminton – Sebagai salah satu cabang olahraga yang sangat populer di Indonesia karena begitu banyaknya prestasi yang ditorehkan oleh para atlet nasional. Dunia pun mengakui jika atlit badminton…
Ukuran Spring Bed | Wajib Dipahami Demi Kualitas… Ukuran Spring Bed – Kasur yang menjadi favorit alias tempat bermain anak-anak ini mengandung komponen spiral atau pegas yang berfungsi memantulkan kembali berat badan anda. Pegas atau per akan mengikuti…
Pengertian Satuan Berat | Macam, Tangga Konversi dan… Satuan berat secara umum merupakan standar suatu ukuran yang digunakan untuk mengukur dan menyatakan ukuran dari berat objek atau benda tertentu. Objek yang diukur beratnya pun memiliki massa yang berbeda-beda,…
Standar Internasional Ukuran Bola dan Gawang Futsal… Ukuran bola dan gawang futsal – Jika sebelumnya kami pernah membahas tentang olahraga sepak bola, pada kesempatan yang baik kami akan mengulas tentang permainan sejenis sepak bola tetapi memiliki aturan…
200 ml Berapa Gram: Konversi yang Perlu Anda Ketahui Ketika kita memasak atau membuat makanan, terkadang kita membutuhkan ukuran bahan yang lebih spesifik seperti gram atau mililiter. Namun, bagi yang tidak terbiasa, seringkali kebingungan dalam mengukur bahan tersebut. Salah…
Ukuran ID Card | Spesifikasi Berdasarkan Berbagai Standar Ukuran ID Card – Kapan pertama kali kamu memiliki sebuah id card? Sejak sekolah atau ketika sudah berstatus karyawan? Sebenarnya apa sih id card itu? ID Card sendiri merupakan singkatan…
8 Fakta Unik Tentang Kuda Laut Yang Harus Anda Tahu Kuda laut termasuk dalam golongan ikan hidup di laut. Mungkin sebagian besar dari Anda belum pernah melihat secara langsung kuda laut ini karena keberadaannya terletak di dalam laut atau di…
3 Manfaat Olahraga Bagi Kesehatan Tubuh Manfaat Olahraga Bagi Kesehatan - Manfaat olahraga bagi kesehatan memang sangat banyak sekali. Bahkan bila dilihat dari tujuannya saja, orang-orang berolahraga karena ingin sehat. Nah, itu memang benar. Tujuan sebenarnya dari…