Cara Memakai Kinesio Tape – Pernahkah Anda mendengar istilah kinesio tape?
Bagi Anda yang gemar menonton olahraga, seperti futsal, sepak bola, voli, basket dan beberapa olahraga lain mungkin sudah tidak asing lagi dengan istilah ini.
Kinesio tape merupakan benda sejenis plester yang terbuat dari bahan lateks berperekat dan berbentuk pita.
Plester kinesio tape memiliki ketebalan dan elastisitas yang hampir mirip dengan kulit manusia.
Sehingga dalam pemakaiannya tidak akan membatasi gerakan dan tidak akan menimbulkan penekanan di bagian tubuh yang direkati.
Plester kinesio tape ini memiliki banyak fungsi seperti sebagai aksesoris saat pertandingan, untuk mencegah terjadinya cidera dan untuk mempercepat proses penyembuhan cidera.
Jika Anda mempunyai kinesio tape dan ingin memakainya, maka ikuti beberapa langkah dibawah ini.
Cara Memakai Kinesio Tape
Ada baiknya kita jelaskan terlebih dahulu spesifikasi dari athletic tape. Athletic tape terdiri dari beberapa varian warna dan ukuran.
Yakni biru, hitam, putih dan pink dan berukuran 2,5 cm x 5 m dan 5 cm x 5 m.
Cara menggunakan athletic tape sangat mudah.
Pertama, pastikan terlebih dahulu bahwa kulit yang dilapisi atau tempeli athletic tape sudah dalam kondisi bersih, yakni bersih dari noda minyak dan pasir.
Kedua, pastikan bahwa satu jam sebelum olahraga atau aktifitas fisik lainnya sudah menggunakan athletic tape. Hal ini bertujuan untuk menghindari keringat agar plester yang dikenakan dapat merekat kuat.
Ketiga, jangan gunakan athletic tape untuk pemakaian yang terlalu ketat. Hal ini bertujuan untuk menghindari iritasi kulit.
Keempat, apabila sudah melekat di kulit maka usap dengan tangan agar athletic tape dapat melekat dengan baik. Namun ingat jangan gunakan hairdryer.
Kelima, athletic tape bertahan selama tiga atau lima hari. Dan terakhir untuk pemula, usahakan kondisi kulit tidak dalam kondisi iritasi.
Video Cara Memakai Kinesio Tape
Dibawah adalah beberapa video tutorial cara memakai kinesio tape yang di ambil dari youtube.
Cara Memotong dan Memakai Kinesio Tape
Cara Memakai Kinesio Tape Pada Lutut
Demikian penjelasan mengenai bagaimana cara memakai kinesi tape yang baik dan benar. Jika ada saran dan kritik silahkan tulis di kolom komentar. Semoga bermanfaat.
Originally posted 2020-12-27 11:46:51.
Related Posts:
7 Manfaat Teh Ginseng Beserta Efek Sampingnya Ginseng adalah salah satu umbi-umbian yang kerap digunakan untuk bahan minuman. Salah satunya adalah sebagai teh, yang diolah dengan menyeduh akar ginseng dan diminum seperti teh. Manfaat teh ginseng diyakini…
Pengertian Hijab, Jilbab, Khimar, Kerudung, Niqab, dan Burqa Pengertian hijab, jilbab, khimar, kerudung, niqab, dan burqa berbeda-beda. Meski semuanya termasuk pakaian yang fungsinya untuk menutupi aurat wanita atau perempuan. Berikut ini masing-masing pengertian dari hijab, jilbab, khimar, kerudung,…
5 Manfaat Kerupuk Kulit atau Kerupuk Rambak Kerupuk Kulit - Kerupuk kulit atau biasa dalam bahasa Jawa Timuran disebut kerupuk rambak adalah jenis olahan kerupuk yang bahan utamanya terbuat dari kulit hewan, umumnya adalah kulit sapi, kerbau…
Pakaian Adat Nusa Tenggara Timur/NTT Pakaian adat Nusa Tenggara Timur (NTT) yang umum dipakai oleh masyarakat NTT adalah kain tenun ikat. Kain tenun ikat tersebut memiliki nama dan corak yang berbeda-beda tergantung sukunya. Di daerah…
11 Tips Agar Terbiasa Bangun Pagi Setiap Hari, Ampuh! Bagi sebagian orang, bangun pagi adalah hal yang mudah. Tidak perlu alarm, tidak perlu dibangunkan, mereka akan bangun bahkan sebelum matahari terbit. Orang seperti ini disebut morning person. Di sisi…
Pakaian Adat Nusa Tenggara Barat/NTB (Gambar dan Penjelasan) Pakaian adat Nusa Tenggara Barat (NTB) bisa dibilang cukup variatif sesuai dengan suku yang ada di daerah Nusa Tenggara Barat. Baik suku Bima, Suku Sasak maupun orang Sumbawa memiliki pakaian…
6 Manfaat Air Putih Untuk Kesehatan dan Kecantikan Manfaat Air Putih - Air merupakan salah satu elemen terpenting dalam kehidupan. Dalam tubuh, air tersusun sekitar 80%. Memang, manfaat air putih sangat berlimpah sekali bagi makhluk hidup, khususnya manusia…
Cara Memakai Finger Tape dan Wrist Tape yang Benar Mungkin diantara kamu banyak yang bertanya-tanya, kenapa kiper dalam permainan futsal banyak yang tidak memakai sarung tangan? Terus, kenapa hanya sekedar menggunakan lilitan putih pada jari ataupun pergelangan tangan untuk…
Kriteria Ukuran Lapangan Futsal, Titik Gawang, Titik… Ukuran Lapangan Futsal – Olahraga yang satu ini hampir mirip dengan sepak bola sehingga sering juga disebut sebagai mini soccer. Pertama kali diciptakan oleh Juan Carlos Ceriani di Uruguay pada…
Rumus Elastisitas Permintaan, Contoh Soal, Beserta… Rumus elastisitas permintaan - Bagi anak ekonomi atau orang yang berkecimpung dalam bidang ekonomi pasti sudah tidak asing lagi dengan rumus yang satu ini. Namun, bagi banyak orang elastisitas permintaan…
6 Pakaian Adat Sulawesi Utara (Gambar dan Penjelasan) Pakaian adat Sulawesi Utara sebenarnya ada bebagai macam, tapi salah satu pakaian adat yang paling menonjol adalah baju adat dari Sangihe Talaud. Masyarakat Sangihe Talaud mengenakan pakaian berbahan dasar serat…
Penyebab dan Cara Mengobati Jamur Pada Kucing Jamur Pada Kucing - Penyakit kulit sangat sering terjadi pada kucing disebabkan oleh jamur (fungal). Adanya jamur ditandai dengan bulu mulai rontok serta bagian kulit yang terkena jamur menjadi sangat…
Standar Internasional Ukuran Bola Sepak Bola Menurut FIFA Ukuran bola sepak bola - Sepak bola menjadi salah satu olahraga yang populer baik di Indonesia maupun dunia internasional. Banyak sekali liga atau ajang pertandingan sepak bola mulai dari di…
Sejarah Permainan dan Standar Ukuran Lapangan Bola Voli Ukuran Lapangan Bola Voli – Permainan bola voli termasuk ke dalam salah satu olahraga yang paling banyak dimainkan oleh masyarakat Indonesia. Dimainkan secara berkelompok oleh dua tim dengan masing-masing tim…
5 Manfaat Jambu Biji untuk Kesehatan Tubuh Jambu biji merupakan buah jenis jambu yang digemari oleh banyak orang. Jambu biji atau yang juga disebut guava ini merupakan tanaman yang berasal dari negara-negara di Amerika Tengan seperti Brazil,…
Ukuran Bola dan Ring Basket Sesuai Standar Internasional Ukuran bola dan ring basket – Pada kesempatan yang berbahagia ini penulis akan mengulas tentang sesuatu yang dekat dengan olahraga yaitu ukuran bola dan ring basket. Sebagaimana mana kita tahu…
Aplikasi Nonton Video Terbaik 2023 Di tahun 2023, semakin banyak aplikasi nonton video yang muncul dengan berbagai pilihan konten yang semakin lengkap. Pilihan aplikasi nonton video terbaik yang ada saat ini akan disajikan dalam artikel…
3 Manfaat Olahraga Bagi Kesehatan Tubuh Manfaat Olahraga Bagi Kesehatan - Manfaat olahraga bagi kesehatan memang sangat banyak sekali. Bahkan bila dilihat dari tujuannya saja, orang-orang berolahraga karena ingin sehat. Nah, itu memang benar. Tujuan sebenarnya dari…
6 Manfaat Air Kelapa yang Luar Biasa Untuk Kesehatan Manfaat Air Kelapa - Air kelapa merupakan minuman yang memberikan kesegaran serta membantu tubuh Anda tetap terhidrasi. Manfaat air kelapa ini dapat Anda peroleh dengan menikmati kesegaran airnya baik secara…
22 Manfaat Air Kelapa Hijau Bagi Kesehatan Manusia Manfaat Air Kelapa Hijau - Air kelapa hijau adalah obat dan mempunyai banyak manfaat, salah satunya adalah bisa menghilangkan racun-racun di dalam tubuh. Cara mengkonsumsinya adalah dengan meminum air kelapa…