Doa Zakat Mal – Zakat Mal berbeda dengan zakat fitrah. Kata mal berasal dari bahasa arab yang berarti harta, dalam bentuk jamaknya al-amwal الامول.
Secara istilah harta adalah ma malaktahu min kulli syai atau dalam bahasa Indonesia segala sesuatu yang engaku miliki.
Berdasarkan pengertian diatas harta atau mal bisa berupa benda yang berguna dan bermanfaat. Sebut saja uang, tanah, rumah, kendaraan, perhiasan, perabotan, peternakan, dan perkebunan.
Harta juga bisa berupa hasil intelektual, seperti harta profesi yang kita dapat dari pekerjaan yang kita lakukan.
Ingatlah bahwa semua harta yang kita miliki adalah milik Allah karena itu merupakan rezeki atau titipan dari-Nya.
Sebagian dari harta yang kita miliki ada milik orang lain, untuk itu kita diwajibkan untuk berzakat. Allah sudah menyerukan kita untuk menyisihkan atau menafkahkan sebagian harta kita dijalan Allah.
Hal tersebut banyak disebutkan dalam beberapa ayat Al Quran. Salah satunya ada pada surah Al Hadid ayat 7 yang artinya, berimanlah kamu kepada Allah dan RasulNya dan nafkahkanlah sebagian dari hartamu yang Allah telah menjadikan kamu menguasainya.
Maka orang-orang yang beriman diantara kamu dan menafkahkan dari hartanya memperoleh pahala yang besar.
Doa Zakat Mal
Zakat mal yang wajib dikeluarkan zakatnya, yaitu sebesar 2,5 persen jika harta yang dimiliki telah mencapai lebih dari satu nisab. Perhitungannya disesuaikan dengan syarat-syarat jenis harta yang masuk kategori zakat mal.
Saat akan menzakatkan harta kita ada doa yang biasanya dibaca oleh si pemberi zakat dan si penerima zakat atau amil.
Berikut ini doa niat zakat mal lengkap yang bisa diamalkan.
Niat Zakat Mal
نويت ان احرج زكاة مالي فرضا لله تعلي
“Nawaitu an ukhriza zakata maali fardhan lillahi ta’aala.”
Aku niat mengeluarkan zakat hartaku fardhu karena Allah Ta’ala.
Doa Menerima ZIS (Zakat, Infaq, Shadaqah)
اجرك الله فيما اعطيت وبارك فيم ابقيت وجعله لك طهورا
“Ajrakallahumma fiimaa a’thyta wa baaroka fiimaa abqayta wa ja’alahu thahuuran.”
Semoga Allah memberikan ganjaran (pahala) terhadap engkau (atas apa yang telah diberikan). Dan semoga Allah memberikan keberkahan terhadap harta yang engkau sisakan, dan menjadikannya sebagai pensuci bagi engkau.
Nishab Zakat Mal
Nishab dari zakat mal sama dengan nishab emas. Banyak ahli fiqh yang berpendapat bahwa nisab emas itu 85 gram.
Contohnya, semisal harga emas murni sekarang 1 gram nya Rp 600.000. berarti 85 x 600.000 = 51 juta, jadi nishab zakat mal adalah 51 juta.
Maka bila seseorang memiliki kekayaan lebih dari 51 juta wajib dizakatkan hartanya.
Perhitungan atau cara membeyar zakatnya adalah 51 juta diambil 10 persennya kemudian dibagi 4.
Maka hasilnya dari perhitungan tersebut yang dikeluarkan zakatnya. Misal, 10% dari 70 juta adalah Rp 7.000.000 lalu dibagi 4, yakni Rp 1.750.000.
Perhitungan diatas digunakan untuk menzakatkan harta yang berupa emas, uang, kendaraan, maupun harta lainnya di luar ternak dan hasil kebun.
Ternak dan hasil kebun memiliki hitungan tersendiri sesuai dengan banyaknya hasil yang dimiliki.
Hikmah Berzakat
Bagi orang yang mengeluarkan zakat atas hartanya bisa membuka pintu kasih sayang dari Allah karena kita mengasihani fakir miskin.
Berzakat juga menambah berkah dan menghilangkan sifat kikir. Zakat juga sebagian dari upaya pencegahan atas kejahatan.
Itulah tadi sedikit ulasan mengenai zakat mal dan doanya. Semoga ulasa diatas bermanfaat bagi kita semua.
Related Posts:
- Profil Provinsi Sumatera Utara | Geografis,… Profil Provinsi Sumatera Utara - Profil Provinsi Sumatera Utara secara mendalam mungkin belum banyak diketahui oleh orang banyak, namun siapa sangka, provinsi yang identik dengan orang-orang yang keras diluar namun…
- Pengertian, Hakikat dan Cara Bersyukur Kepada Allah SWT Pengertian, Hakikat dan Cara Bersyukur - Dalam kehidupan kita sehari-hari, ada dua hal berbeda yang silih berganti yaitu kesenangan dan kesusahan. Menurut beberapa orang, kalau hidup itu indah karena adanya…
- 40+ Alat-Alat Laboratorium Beserta Pengertian,… Alat-alat Laboratorium - Laboratorium digunakan sebagai tempat praktik seseorang dalam mendalami suatu ilmu termasuk ilmu pengetahuan alam seperti kimia, biologi, fisika. Pada lembaga pendidikan dari tingkat sekolah menengah pertama sampai…
- Jenis dan Macam Macam Rezeki Beserta Sumbernya Macam-Macam Rezeki - Rezeki manusia dan seluruh makhluk hidup di muka bumi ini sudah dijamin oleh Allah SWT. Lalu apa yang kita takutkan jika Allah saja sudah mengatakan di dalam…
- Bacaan Ruqyah Lengkap (Arab, Latin dan Terjemahan) Ruqyah merupakan sebuah metode pengobatan yang digunakan untuk menyembuhkan penyakit. Biasanya didalam ruqyah dibacakan doa-doa yang bisa menyembuhkan penyakit pasien. Di dalam masyarakat kita ruqyah sering diartikan sebagai metode pengobatan…
- Contoh Khutbah Nikah Beserta Isi dan Wejangan Pernikahan Khutbah Nikah - Inti dari sebuah penyelenggaraan pernikahan terletak pada prosesi akad nikah. Dimana dengan akad nikah inilah kedua pasangan akan sah menjadi suami istri, karena di dalam akad nikah…
- Doa Panjang Umur dari Rasulullah SAW dan Sahabat Doa panjang umur merupakan sebuah harapan yang mungkin dipanjatkan semua orang. Bahkan mungkin ada beberapa orang yang berharap bisa hidup selamanya (imortal) layaknya vampire di cerita-cerita fiksi. Setiap manusia pasti…
- Pengertian, Waktu, Tata Cara dan Doa Sholat Hajat [Lengkap] Tata Cara Sholat Hajat - Islam adalah agama yang mulia dan menjunjung tinggi nilai-nilai ke-Ilahian. Karena kemuliaan dan ke-Ilahian merupakan tujuan dari agama Islam. Dalam agama Islam ada hubungan yang…
- Doa Naik Kendaraan Lengkap (Arab, Latin dan Terjemahan) Untuk dapat sampai ke tempat lain, terutama yang jaraknya jauh kita harus menggunakan alat transportasi. Dalam Islam, ketika sedang dalam perjalan, diajarkan untuk membaca doa naik kendaraan sebelum bepergian. Terdapat…
- Bacaan Doa Iftitah (Makna, Keutamaan dan Macamnya) Bacaan Doa Iftitah - Doa merupakan suatu harapan manusia yang ditujukan kepada Allah SWT agar suatu keinginannya dikabulkan. Doa adalah salah satu ibadah yang menyejukkan hati dan merupakan kenikmatan bagi…
- Pengertian Ikhtiar (Maknanya dari Sudut Pandang Al Qur'an) Pengertian Ikhtiar adalah sebuah perbuatan dimana seseorang mengusahakan sesuatu agar tujuannya tercapai. Menurut kamus besar Bahasa Indonesia yang dimaksud iktiar adalah daya upaya, alat atau syarat untuk mencapai maksud, pillihan…
- Zakat Uang Warisan dalam Pandangan Hukum Syariat Bagaimana hukum dan perhitungan dalam membayar zakat uang hasil warisan? Mungkin itu yang menjadi pertanyaan bagi beberapa orang yang belum mengerti akan hukum dari uang warisan yang mereka dapat. Zakat…
- Hukum Membayar Zakat Online dalam Syariat Islam Ditengah pandemi seperti sekarang ini, rasanya semua hal dilakukan secara online. Mulai dari belajar online, bekerja online, hingga nikah online. Lalu bagaimanakah dengan hukum membayar zakat online? Apakah ada hukum…
- Perbedaan Warna Milo Dan Khaki Perbedaan Warna antara Milo dan Khaki Pengenalan Warna merupakan salah satu hal yang penting dalam kehidupan sehari-hari. Setiap warna memiliki makna dan karakteristik yang berbeda, sehingga sering digunakan dalam berbagai…
- 8 Golongan Penerima Zakat (Penjelasan Lengkap) Penerima zakat adalah golongan orang-orang yang berhak mendapatkan bagian zakat. Baik itu pembagian zakat fitrah maupun zakat mal. Setidaknya ada delapan golongan yang disebutkan dalam hukum syariat mengenai siapa saja…
- Profil Provinsi Bali | Peta, Logo, Nilai Budaya dan… Profil Provinsi Bali - Bali adalah salah satu provinsi di Indonesia. Ibu kota dari Bali adalah Denpasar. Mengenai luas wilayah, provinsi ini memiliki luas wilayah kurang lebih 5.780,06 km2 dengan…
- 99 Asmaul Husna dan Artinya | Contoh Penerapan dalam doa 99 Asmaul Husna dan Artinya - Asmaul Husna secara harfiah ialah nama - nama sebutan atau gelar yang agung sesuai dengan sifat – sifat Allah. Asma yang berarti nama sedangkan…
- Pengertian Zakat (Jenis dan Dalil Hukumnya Sesuai Syariat) Pengertian zakat adalah suatu perbuatan dimana seseorang mengeluarkan hartanya untuk mendekatkan diri kepada Allah. Zakat dari segi bahasa berarti bersih, suci, subut, berkat, atau berkembang. Menunaikan zakat termasuk dalam rukun…
- Profil Provinsi DI Yogyakarta | Sejarah, Letak… Profil Provinsi DI Yogyakarta - Daerah Istimewa Yogyakarta atau yang lebih sering disebut dengan Yogyakarta merupakan Daerah Istimewa yang mana setingkat dengan provinsi di Indonesia yang juga merupakan peleburan dari…
- Hadits tentang Niat | Niat dalam Hal Baik dan Buruk Hadits tentang Niat – Niat merupakan kemauan dalam hati untuk melakukan sesuatu. Dimana niat itu sendiri lebih utama daripada amalannya. Keberkahan serta nilai pahala yang besar terletak pada niat seseorang…