Mengingat saat ini masih memasuki bulan syawal, pasti banyak diantara kalian yang akan atau baru saja melaksanakan pernikahan, atau mungkin silih berganti dibanjiri undangan sembari mengucapkan doa pernikahan.
Yang menikah pasti deg-deg an karena akan memasuki fase baru kehidupan, yang diundang pasti deg-degan karena untuk sementara waktu pengeluarannya akan menguras kantong celana.
Berbicara tentang pernikahan, ini adalah proses bersatunya dua orang yang berbeda karakter dan latar belakang dalam sebuah ikatan suci.
Selain menjadi momen paling bahagia bagi pasangan pengantin, momen ini juga menjadi berkat dan kebahagiaan bagi keluarga dan kerabat kedua belah pihak.
Menikah merupakan salah satu ibadah dalam keyakinan agama Islam, bahkan merupakan ibadah terlama loh.
Ini merupakan sebuah langkah baru yang menyenangkan dalam kehidupan seseorang.
Namun, dalam mengarungi sebuah pernikahan dibutuhkan perjuangan, kesabaran, dan keikhlasan secara terus-menerus dalam kebersamaan.
Hadits Kewajiban Memenuhi Undangan Pernikahan
Oleh karena itu doa dan harapan menjadi hal yang penting bagi kedua pasangan pengantin.
Doa menjadi kado terindah yang mengandung harapan besar bagi setiap pasangan yang baru menikah.
Untuk kamu yang sedang dibanjiri banyak undangan pernikahan, ada beberapa hal yang penting untuk diperhatikan.
Ada sebuah hadist yang menjelaskan:
“Bila salah seorang diantara kalian diundang menghadiri jamuan makan, hendaklah ia memenuhi undangan tersebut. Jika ia tidak sedang berpuasa maka hendaklah ia ikut makan. Dan jika ia sedang berpuasa hendaknya ia mendoakan” HR. Muslim no.1431
Hadits tersebut menjelaskan betapa pentingnya memenuhi undangan dan menghargai pasangan pengantin dengan mendoakan.
Kali ini pasberita.com akan berbagi tips tentang doa pernikahan yang telah Nabi SAW ajarkan.
Kita biasanya mendoakan pengantin dengan ungkapan seperti “Selamat menempuh hidup baru ya”, “SaMARa ya”, atau “Happy Married yaa.. semoga langgeng sampai maut memisahkan”, “Barakallah ya..” dan masih banyak lagi ungakapan lainnya.
Doa dengan ungkapan-ungkapan tersebut tidak salah, selama itu bermakna baik.
Namun, berikut ini ada doa pernikahan yang lebih baik untuk pengantin baru:
بَارَكَ اللهُ لَكَ وَبَارَكَ عَلَيْكَ وَجَمَعَ بَيْكَمُاَ فِيْ خَيْرٍ
Artinya: “Semoga Allah memberi berkah kepadamu dan atasmu serta mengumpulkan kamu berdua (pengantin laki-laki dan perempuan) dalam kebaikan.”
Itulah doa yang diajarkan Rasulullah Shallallahu’alaihi wa sallam.
Dalam KBBI berkah adalah karunia Tuhan yang membawa kebaikan dalam hidup manusia, keberkahan dalam hidup manusia, keberkahan yaitu keberuntungan, dan kebahagiaan.
Berkah artinya memiliki banyak kebaikan dan bersifat terus menerus.
Inilah doa terbaik yang diharapkan setiap pasangan, bukan tentang susah dan senangnya, tetapi sabar dan syukurnya, bukan miskin atau kayanya, tetapi jihad dan shadaqahnya.
Karena berkah itu berarti tetap berada pada jalur yang benar dalam keadaan apapun.
Kumpulan Doa Pernikahan
Selain itu ada doa pernikahan lain yang dianjurkan untuk diucapkan setelah menyantap makanan dalam menghadiri pernikahan, Doa tersebut adalah:
اَللَّهُمَّ اغْفِرْ لَهُمْ، وَارْحَمْهُمْ، وَبَاِرِكْ لَهُمْ فِيْمَا رَزَقْتَهُمْ
“Allahummaghfirlahum, warhamhum, wa baariklahum fiimaa razaqtahum”
Artinya: “Ya Allah, ampunilah mereka, sayangilah mereka dan berkahilah mereka pada apa-apa yang engkau karuniakan kepada mereka”. (HR. Ahmad)
Di dalam riwayat lain, Imam Muslim meriwayatkan dengan lafadz
اَللَّهُمَّ بَارِكْ لَهُمْ فِيْمَا رَزَقْتَهُمْ، وَاغْفِرْ لَهُم،ْ وَارْحَمْهُمْ
“Allahumma baariklahum fiimaa razaqtahum, waghfirlahum, warhamhum”
Artinya: “Ya Allah berkahilah apa-apa yang Engkau karuniakan kepada mereka, ampunilah mereka dan sayangilah mereka” (HR. Muslim)
Atau bisa juga dengan lafadz
اَللَّهُمَّ أَطْعِمْ مَنْ أَطْعَمَنِي، وَاسْقِ مَنْ سَقَانِي
“Allahummath’im man ath’amanii, wasqi man saqaanii”
Artinya: “Ya Allah, berikanlah makan kepada orang yang memberi makan kepadaku, dan berikanlah minum kepada orang yang memberi minum kepadaku”. (HR Muslim)
بَارَكَ اللهُ لَكَ وَبَارَكَ عَلَيْكَ وَجَمَعَ بَيْنَكُمَا فِي خَيْرٍ
Barakallahu laka, wa baraka ‘alayka wa jama’a baynakuma fii khayr.
Artinya: “Mudah – mudahan Allah SWT memberkahimu, baik ketika kamu sedang senang maupun kamu sedang susah. Dan Allah SWT selalu mengumpulkan kamu berdua pada kebaikan.” (HR Abu Dawud)
أَفْطَرَ عِنْدَكُمُ الصَّائِمُوْنَ، وَأَكَلَ طَعَامَكُمُ اْلأَبْرَارُ، وَصَلَّتْ عَلَيْكُمُ الْمَلاَئِكَةُ
Aftoro ‘indzakumusshooimuuna waakala tho’aa makumulabrooru washollat ‘alaykumulmalaikah.
Artinya: “Telah berbuka di sisi kalian orang – orang yang berpuasa, dan telah menyantap makanan kalian orang – orang yang baik, dan para Malaikat telah mendoakan kalian.”
Itu dia beberapa doa pernikahan yang bisa kalian praktikkan saat hendak mendoakan pasang pengantin. Semoga informasi seputar doa pernikahan ini bermanfaat yaaa. Aamiin.
Related Posts:
- Arti Hamasah dan Kaitannya dengan Kehidupan Rumah Tangga Arti Hamasah - Dalam menjalankan hidup tentu kamu pernah memikirkan ingin menjadi orang yang seperti apa. Ingin bergaul dengan kelompok orang-orang yang bagaimana? Pola pikirmu akan mempengaruhi karakter yang terbentuk,…
- Kata-Kata Pernikahan yang Paling Menginspirasi Kata-Kata Pernikahan - Pernikahan merupakan jalan yang benar bagi manusia untuk memenuhi fitrah kehidupannya. Dengan pernikahan yang halal dan sah membuat pemenuhan kebutuhannya menjadi diridhoi oleh Allah SWT. Sebelum menuju…
- Pakaian Adat kalimantan Selatan Beserta Gambar dan Maknanya Pakaian adat Kalimantan Selatan berasal dari kebudayaan suku-suku yang mendiami wilayah Kalsel. Suku yang paling dominan di Kalimantan selatan adalah Suku Banjar diikuti dengan Suku Bukit Hulu Banyu. Pakaian Adat…
- Arti Taaruf dalam Islam (Manfaat dan Perbedaan… Arti Taaruf - Dalam menjalani kehidupan akan terasa menyenangkan ketika dilalui bersama pasangan. Terutama ketika kita bersama dengan pasangan yang memiliki satu visi dan misi yang sama. Dengan memiliki tujuan…
- Pakaian Adat Jawa Tengah Lengkap Gambar dan Penjelasannya Pakaian adat Jawa Tengah untuk pria disebut dengan beskap sementara untuk wanita adalah kebaya. Keduanya merupakan atasan yang dipadukan dengan kain batik yang biasa disebut jarik dengan stagen sebagai ikat…
- Hukum Nasab Anak Hasil Zina dalam Syariat Islam Nasab anak hasil zina tentu berbeda dengan nasab anak dari pernikahan sah secara agama. Meskipun sebelum dilahirkan kedua orang tua si janin menikah, tapi si anak tetap tidak mendapatkan nasab…
- Contoh CV Ta'aruf yang Benar Sesuai Syariat Islam… Contoh CV Ta'aruf - Allah SWT menciptakan manusia agar saling mengenal satu sama lain, oleh karenanya kita hidup beruku-suku dan juga berbagai bangsa. Sebagai makhluk sosial juga, kita tidak bisa…
- Perbedaan Haji dan Umroh Lengkap (Pengertian dan Hukum) Perbedaan Haji dan Umroh - Sebagai umat Islam, pastilah kita sudah tidak asing lagi dengan ibadah Haji. Ya, Ibadah haji merupakan rukun kelima dari Rukun Islam. Menurut KBBI (Kamus Besar…
- Pengertian Pernikahan dalam Islam (Hukum dan Dalilnya) Pengertian pernikahan adalah suatu perbuatan dimana dua orang saling menyatu, yaitu laki-laki dan perempuan mengikat hubungan dengan sebuah janji suci atau akad. Akad nikah dalam Islam memiliki dua hal penting…
- Niat Puasa Syawal Lengkap Arab, Latin dan Terjemahannya Niat Puasa Syawal – Syawal adalah bulan yang penuh berkah yang ada setelah bulan Ramadhan. Di bulan tersebut seluruh umat Islam memperingati hari raya idul fitri di tanggal 1 Syawal…
- Doa Agar Cepat Hamil Lengkap (Arab, Latin, Terjemahan) Doa cepat hamil merupakan ikhtiar pasangan menikah. Setiap pasangan yang sudah menikah pasti mendambakan untuk diberi anak atau keturunan. Salah satu tujuan dari menikah memang meneruskan keturunan. Anak merupakan sebuah…
- 12 Nama Nama Bulan Islam Pada Kalender Hijriyah Nama Nama Bulan Islam - Di dalam Islam kita mengenal penanggalan dengan sistem kalender Hijriyah. Penanggalan Hijriyah berbeda dengan penanggalan Masehi karena didasarkan pada pergerakan bulan. Jika penanggalan masehi mengacu…
- 4 Doa Mendapatkan Jodoh Dunia Akhirat Menurut Islam “Diantara tanda-tanda kebesaran dan kekuasaan Allah adalah dia menciptakan dari sejenismu pasangan-pasangan agar kamu masing-masing memperoleh ketentraman dari pasangan-nya dan dijadikan-nya diantara kamu mawaddah dan rahmah. Sesungguhnya yg demikian itu…
- Doa Masuk Rumah dan Adabnya Sesuai Ajaran Islam Doa Masuk Rumah – Sebagai seorang muslim kita dianjurkan untuk memulai segala sesuatu dengan berdoa termasuk saat akan masuk rumah. Rumah adalah tempat kita bernaung, jika ingin didalamnya dipenuhi dengan…
- Proses Ta'aruf Dalam Islam Beserta Tata Caranya Istilah ta’aruf tentu sudah tidak asing lagi di telinga sebagian besar masyarakat saat ini. Sudah banyak sekali pasangan yang menikah dengan jalan ta’ruf, bahkan beberapa artis juga ada yang menikah…
- Doa Ziarah Kubur Lengkap (Arab, Latin, Terjemahan) Assalamu'alaikum pembaca yang bijak, semoga diberikan kesehatan selalu dan dilimpahkan rezeki yang halal. Kali ini penulis ingin berbagi ilmu tentang doa ziarah kubur beserta inti sarinya. Yuk sama-sama disimak!! Kematian…
- Bacaan Surat Al-Kafirun Lengkap (Arab, Latin dan Terjemahan) Bacaan Surat Al Kafirun - Surat Al-Kafirun merupakan surah ke-109 dalam al-Qur'an. Surat Al Kafirun terdiri dari 6 ayat dan termasuk dalam surat Makkiyah. Nama Al Kaafiruun yang berarti orang-orang…
- Contoh Rundown/Susunan Acara Pernikahan Islami Sesuai Syar'i Susunan Acara Pernikahan - Pada suatu acara pernikahan, pastinya terdapat susunan acara pernikahan yang sudah direncanakan. Susunan acara pernikahan islami umumnya diadaptasi pada masyarakat muslim agar acara pernikahan dapat berjalan secara…
- Pengertian Mahram Beserta Kategorinya (LENGKAP) Pengertian mahram adalah orang yang terlarang untuk dinikahi karena masih memiliki pertalian darah, sepersusuan, atau karena hubungan pernikahan. Kata mahram berbeda dengan muhrim. Arti dari kata muhrim adalah orang yang…
- 4 Tata Cara Umroh yang Harus Kamu Ketahui Tata Cara Umroh - Ada tata cara umroh yang perlu Anda ketahui. Khususnya Anda yang merencanakan ingin melaksanakan ibadah umroh dalam waktu dekat ini. Perlu Anda ketahui bahwa umroh merupakan…