Rumus Barisan Geometri Dan Contoh Soalnya Lengkap Mudah Dipahami
Rumus barisan geometri – Pada kesempatan yang penuh suka cita ini kami kembali lagi untuk membagikan ilmu-ilmu yang sering kita pelajari di sekolah.
Salah satu disiplin ilmu yang dijadikan sebagai mata pelajaran di sekolah adalah matematika. Mata pelajaran ini dianggap sulit dan rumit karena berhubungan dengan angka dan membutuhkan rumus-rumus untuk menghitungnya.
Tetapi sayangnya seberapapun sulitnya itu ketika kita di bangku sekolah kita tidak bisa menghindarinya. Kita tetap harus menjumpainya dan berdamai dengannya.
Atau paling tidak kita mencoba untuk mempelajarinya secara perlahan walaupun membutuhkan waktu yang lama. Ya memang paling tidak kita belajar untuk bekal mengerjakan soal matematika dalam ujian nasional hehe.
Kali ini materi matematika yang akan kami bahas adalah tentang rumus barisan geometri. Setelah sebelumnya kami juga sudah mengenalkan sebagian kecil ilmu geometri yang berhubungan dengan sebuah bangun datar dan bangun ruang.
Barisan geometri ini bisa teman-teman jumpai di sekolah menengah atas loh. Jadi tentu pelajar SMA tentu sudah mengenal barisan geometri ini.
Jadi untuk teman-teman lainnya yang memang baru pertama kali belajar tentang materi ini atau sekedar untuk mengingat kembali materi barisan geometri yuk deh simak tulisan ini sampai habis ya. Barangkali malah bisa membantu teman-teman yang sedang kebingungan dalam mempelajari barisan geometri.
Apa Itu Geometri Dan Barisan Geometri?
pinterkelas.com
Baiklah selayaknya kalau kita mempelajari suatu ilmu paling tidak kita harus tahu terlebih dahulu definisi atau pengertian dari ilmu tersebut.
Dalam hal ini kita harus tahu terlebih dahulu apa itu gemoetri. Jadi geometri bisa kita definisikan sebagai cabang ilmu matematika yang mempelajari tentang hubungan antara titik dengan titik, garis dengan garis, bidang dengan bidang, dan juga ukuran, sifat ruang, bangun datar, serta bangun ruang.
Kalau kita sudah tahu apa itu geometri, sekarang kita juga harus memahmi arti dari barisan geometri. Dimana barisan geometri ini tentu saja merupakan salah satu bidang yang dipelajari dalam ilmu geometri.
Tetapi jika didefinisikan secara jelas barisan geometri adalah baris yang nilai setiap sukunya dihasilkan dari suku sebelumnya, dengan mengalikan suatu bilangan.
Atau juga bisa diartikan sebagai susunan bilangan yang mempunyai nilai rasio yang sama antara satu bilangan dan lainnya.
Rumus Barisan Geometri
Pada materi barisan geometri ini biasanya persoalan yang harus kita cari atau hitung adalah mencari nilai dari suatu suku ke- n.
Nah sayangnya sekali lagi dalam matematika kita tentu akan dibiasakan dengan rumus-rumus yang sebenarnya memudahkan kita dalam mencari hasil perhitungan yang diinginkan.
Begitu juga dalam mencari suku ke- n pada barisan geometri. Dalam hal ini kita bisa menggunakan rumus di bawah ini:
Adapun keterangan dari formula di atas adalah:
Un = suku ke – n
A = suku pertama (U1)
r = rasio
n = bilangan bulat
Selain mencari suku ke –n, persoalan lain yang biasanya muncul dalam barisan geometri adalah mencari suku tengah dari barisan tersebut.
dan sekali lagi tentu saja untuk mencari suku tengah kita membutuhkan sebuah rumus seperti berikut ini:
Keterangan:
Ut = suku tengah
U1 = suku pertama
Un = suku ke -n
Contoh Soal
berbagaireviews.com
Untuk menyempurnakan penjelasan mengenai rumus barisan geometri di atas, kami menyiapkan beberapa contoh soal yang kami ambil dari sumber terpercaya.
Jadi contoh soal di bawah ini sedkit banyak akan membantu teman-teman sekalian dalam memahami penggunaan rumus barisan geometri tersebut.
Kamu tentu bisa mencari contoh soal yang lain yang lebih bervariasi, supaya kamu juga siap dalam menghadapi bentuk pertanyaan yang beragam. Tetapi paling tidak terlebih dahulu kamu juga bisa mempelajari contoh soal berikut ini:
Contoh 1
Selembar kertas dipotong menjadi dua bagian. Setiap bagian dipotong menjadi dua dan seterusnya. Jumlah potongan kertas setelah potongan kelima sama dengan …
Pembahasan:
Diketahui: a = 1
r = 2
Ditanya:
Jawab:
=32
Jadi, jumlah potongan kertas setelah potongan kelima adalah 32
Contoh 2:
Pada sebuah deret geometri diketahui bahwa suku pertamanya adalah 3 dan suku ke-9 adalah 768. Suku ke-7 deret tersebut adalah …
Pembahasan :
Diketahui: a = 3 Ditanya:
Jawab:
Sebelum kita mencari nilai dari , kita akan mencari nilai r terlebih dahulu.
Ingat kembali bahwa sehingga dapat ditulis menjadi
?ehingga,
Jadi, suku ke-7 deret tersebut adalah 192.
Contoh 3:
Diketahui suku ke-5 dari barisan geometri adalah 243, hasil bagi suku ke-9 dengan suku ke-6 adalah 27. Suku ke-2 dari barisan tersebut adalah …
Pembahasan:
Diketahui
Ditanya Jawab:
Sebelum kita mencari nilai dari , kita akan mencari nilai a dan r terlebih dahulu.
Ingat kembali maka
Substitusikan r = 3 ke persamaan
sehingga
= 9
Jadi, suku ke-2 dari barisan tersebut adalah 9.
Related Posts:
Bacaan Surat Yasin Arab, Latin, Artinya (Doa dan Keutamaan) Bacaan Surat Yasin - Bacaan surat yasin merupakan bagian dari isi Al-Aquran. Al-Quran adalah kitab suci umat Islam yang diturunkan oleh Allah SWT melalui malaikat Jibril secara berangsur-angsur kepada Nabi…
Rumus VLOOKUP: Pengertian, Cara Menggunakan, Dan Contohnya Rumus VLOOKUP- Pada postingan sebelumnya kami sudah membahas tentang beberapa rumus excel yang biasanya digunakan dalam microsoft excel. Dan pembahasan kali ini adalah tentang salah satu rumus yang pernah dibahas…
Pengertian, Bentuk, Sifat, Dan Contoh Soal Nilai… Nilai mutlak – hai hai semuanya, kami kembali lagi untuk memberikan informasi menarik seputar ilmu pengetahuan yang barangkali bisa bermanfaat untuk teman-teman sekalian. Tema yang akan kami bahas pada kesempatan…
Kumpulan Rumus Excel Terlengkap Yang Sering Digunakan Rumus excel? Semakin hari teknologi semakin berkembang pesat yang mana pada akhirnya berguna untuk memudahkan kita dalam melakukan sesuatu. Kemudahan ini kita rasakan pada hampir semua aspek kehidupan. Salah satunya…
Cara Menulis Angka 3 Juta dengan Benar Halo teman-teman! Kita pasti sering melihat angka-angka besar dalam kehidupan sehari-hari, misalnya dalam urusan keuangan atau statistik. Nah, kali ini kita akan membahas cara menulis angka 3 juta dengan mudah…
Rumus Persegi Panjang, Mencari Luas, Keliling… Rumus persegi panjang - Hai teman-teman jumpa lagi dengan kami dikesempatan yang berbahagia dan suasana yang cerah ini. Bagaimana kabar anda? Saya harap baik-baik saja ya dan tetap semangat menjalankan…
Contoh Perilaku Berani Membela Kebenaran yang Patut Ditiru Buatlah contoh perilaku yang menggambarkan berani dalam membela kebenaran merupakan salah satu tema yang perlu dipahami oleh masyarakat kita. Saat ini, kita seringkali melihat orang yang malu atau takut untuk…
Panduan Bacaan Tahlil Lengkap (Arab, Latin, Terjemahan) Belakangan ini banyak bermunculan organisasi-organisasi Islam di Indonesia yang menimbulkan pro dan kontra. Misalnya, tidak sedikit ormas yang mempermasalahkan amaliah-amaliah yang sudah ada sejak lama. Seperti persoalan bacaan tahlil, kini…
Contoh Khutbah Nikah Beserta Isi dan Wejangan Pernikahan Khutbah Nikah - Inti dari sebuah penyelenggaraan pernikahan terletak pada prosesi akad nikah. Dimana dengan akad nikah inilah kedua pasangan akan sah menjadi suami istri, karena di dalam akad nikah…
Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat | Sejarah, Logo… Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat - Nusa Tenggara Barat menjadi salah satu provinsi yang berada dalam wilayah NKRI. Letaknya sangat strategis berada di tengah-tengah lalulintas pelayaran Aceh dan Kupang, yang…
Rumus Peluang Beserta Contoh Soalnya Lengkap Mudah Dipahami Rumus peluang – Pada kesempatan yang mendung tapi syahdu ini kami akan mencoba membagikan informasi kembali mengenai rumus matematika. Rumus matematika yang akan kami paparkan kali ini sepertinya sudah sangat…
Langkah-Langkah Rumus Rubik 3x3 Yang Mudah Diikuti… Rumus rubik 3x3 - Pada kesempatan yang berbahagia meskipun dalam kondisi pandemi ini kami akan membagikan sedikit informasi mengenai rumus rubik 3x3. Seperti yang kita ketahui rubik adalah salah satu…
Perbedaan Warna Milo Dan Khaki Perbedaan Warna antara Milo dan Khaki Pengenalan Warna merupakan salah satu hal yang penting dalam kehidupan sehari-hari. Setiap warna memiliki makna dan karakteristik yang berbeda, sehingga sering digunakan dalam berbagai…
Rumus Mean Data Tunggal, Data Kelompok, Dan Contoh… Rumus Mean - Tentu bukan hal yang asing lagi ditelinga kita ketika mendengar rumus mean. Ya, materi terkait mean sudah pasti disinggung dalam bahasan banyak hal. Seperti dalam matematika, statiska…
Keberagaman di Sekolah: Memahami dan Menghargai Perbedaan Di Indonesia, keberagaman suku, budaya, bahasa, dan agama adalah hal yang sangat khas. Di sekolah pun, keberagaman ini terlihat dengan adanya siswa-siswa dari berbagai latar belakang yang berbeda. Namun, seringkali…
Doa Masuk Kelas Beserta Lafadz Arab dan Terjemahannya Doa Masuk Kelas - Hakikat kita hidup adalah untuk terus belajar. Meskipun dalam pendidikan formal terdapat batasan usia seseorang untuk mengenyam pendidikan di bangku sekolah, namun dalam hidup belajar tidaklah…
Menjadi Wali Kelas yang Efektif dengan 80 Contoh… Para orang tua dan siswa pasti sudah tidak asing lagi dengan istilah "catatan wali kelas" yang terdapat di dalam raport. Catatan wali kelas ini sendiri memiliki peran penting dalam mengetahui…
Pengertian, Sistem dan Manajemen Agribisnis [LENGKAP] Pengertian, Sistem dan Manajemen Agribisnis - Dalam artikel ini akan dijelaskan mengenai banyak hal berkaitan dengan agribisnis. mulai dari pengertian agribisnis dan sistem agribisnis, manajemen agribisnis, manajemen produksi agribisnis, pemasaran dan…
Tips dan Cara Efektif Belajar Membaca Al Qur'an Bagi Pemula Cara Belajar Membaca Al Quran - Belajar baca Al-Quran tidak mengenal kata terlambat. Dalam diri seorang muslim pasti ada keinginan untuk dekat dengan Al-Quran. Dekat yang dimaksud adalah memahami dengan…
Cara Menghitung Persen Dengan Mudah, Disertai Contoh Soalnya Cara menghitung persen - Halo teman-teman, bagaimana kabar anda hari ini? Semoga baik-baik saja ya. Senang sekali bisa menyapa anda kembali. Pada kesempatan kali ini kita akan membahas materi yang…