8 Makanan Khas Sulawesi Utara yang Terkenal Lezat

Sulawesi Utara adalah salah satu daerah di Indonesia yang terkenal dengan berbagai macam wisata alam yang terkenal, terutama wisata pantai dan keindahan bawah laut. Banyak tempat wisata atau spo snorkelling terkenal yang bisa kamu temukan di daerah ini. Tentunya dengan keindahan bawah laut yang menakjubkan. Selain terkenal karena wisata alamnya, Sulawesi Utara juga memiliki berbagai … Baca Selengkapnya

5 Tarian Adat Sulawesi Utara yang Berasal dari Minahasa

Tarian Adat Sulawesi Utara

Tarian Adat Sulawesi Utara – Pernah berkunjung ke daerah dimana Suku Minahasa berasal ini? Jika belum, luangkan waktu, tenaga, dan khususnya biaya untuk melancong ke Sulawesi Utara segera. Kenapa? Karena setelah membaca review mengenai tarian adat Sulawesi Utara di bawah ini kalian akan pasti akan semakin penasaran dengan ragam etnik dan budayanya, terutama menyangkut tarian … Baca Selengkapnya

6 Pakaian Adat Sulawesi Utara (Gambar dan Penjelasan)

pakaian adat sulawesi utara

Pakaian adat Sulawesi Utara sebenarnya ada bebagai macam, tapi salah satu pakaian adat yang paling menonjol adalah baju adat dari Sangihe Talaud. Masyarakat Sangihe Talaud mengenakan pakaian berbahan dasar serat kofo yang dipintal dan dijadikan benang. Pakaian Adat Sulawesi Utara Pakaian adat Sulawesi Utara yang berasal dari Sangihe Talaud terbuat dari kofo, yakni tumbuhan sejenis … Baca Selengkapnya

Profil Provinsi Sulawesi Utara | Sumber Daya dan Keunikannya

Profil Provinsi Sulawesi Utara | Sumber Daya dan Keunikannya

Profil Provinsi Sulawesi Utara – Berdasarkan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1964, Pulau Sulawesi dibagi atas empat provinsi, salah satunya adalah Provinsi Sulawesi Utara. Dalam Pasal 2 disebutkan bahwa Pemerintah Daerah Tingkat I Sulawesi Utara berkedudukan di Menado (Manado). Sumber Daya Sulawesi Utara Sulawesi Utara memiliki luas daerah sekitar 15.000 km2 dan terdiri atas 11 Kabupaten … Baca Selengkapnya

Kumpulan Lagu Daerah Sulawesi Utara (Sulut) + Lirik dan Makna

Kumpulan Lagu Daerah Sulawesi Utara (Sulut) Beserta Lirik dan Maknanya

Provinsi Sulawesi Utara berada di bagian ujung utara Pulau Sulawesi dan beribukota di Manado. Secara geografis, provinsi ini berbatasan dengan Laut Maluku dan Samudra Pasifik di sebelah timur, Laut Sulawesi dan Provinsi Gorontalo di sebelah barat, Latu Maluku dan Teluk Tomini di sebelah selatan, dan provinsi Davao del Sur (Filipina) di sebelah utara. Provinsi ini … Baca Selengkapnya