Pengertian Lembaga Agama dan Contohnya Di Indonesia
Pengertian Lembaga Agama, yaitu sebuah institusi dimana maksud dibentuknya adalah untuk mengurusi urusan yang berkaitan dengan agama. Agama itu sendiri merupakan sebuah institusi (lembaga) penting yang mengatur kehidupan manusia dan kaitannya dengan kehidupan akhirat. Pengertian Lembaga Agama Pengertian Lembaga agama merupakan sistem keyakinan serta praktek keagamaan yang ada di dalam masyarakat. Agama pada hakikatnya merupakan … Baca Selengkapnya