Penyebab Kulkas Tidak Dingin dan Kerusakan Pada Komponen Penting
Penyebab kulkas tidak dingin ada berbagai macam. Lalu pada suhu berapa seharusnya kulkas itu beroperasi? Mengapa saya merasa kalau kulkas di rumah kurang dingin dan tidak bisa mengawetkan? Berikut ini beberapa keluhan yang sering terjadi pada kulkas.
Suhu lemari es harus diatur minimal pada 5˚C atau lebih rendah, sedangkan suhu freezer atau lemari pembeku harus berada pada suhu -18˚C. Jika lebih tinggi dari standar itu ada kemungkinan makanan atau minuman yang disimpan di dalam kulkas bisa tidak awet.
Penyebab Kulkas Tidak Dingin
Bagaimana jika suhu kulkas sudah diatur, tapi kulkas tidak juga dingin dan justru makanan cepat basi? Pertama-tama periksa dulu hal-hal yang mendasar sebelum kalian memanggil tukang servis.
Terkadang ada hal-hal kecil yang tidak kita sadari terjadi pada kulkas. Langkah-langkah kecil berikut dapat kalian lakukan daripada buru-buru memanggil tukang service.
Periksalah apa kabel kulkas sudah tercolok. Kulkas belum dicolok mungkin terdengar konyol, tapi bisa saja saat kalian membersihkan kulkas lalu tak sengaja mencopot kabelnya dan lupa mencolokkannya kembali.
Hal lain yang mungkin tidak disadari adalah suhu termostat diturunkan. Biasanya pada kulkas ada tuas termostat untuk menyetel suhu kulkas. Ada sisi minimum dan maksimum. Mungkin saja kalian lupa mengembalikan termostat pada suhu yang seharusnya setelah membersihkan bunga es.
Pintu kulkas tidak tertutup rapat juga menjadi salah satu penyebab kulkas tidak dingin. Freon di dalam kulkas justru akan keluar dan itu tidak baik bagi lingkungan. Selain itu, membiarkan kulkas dalam kondisi terbuka juga bisa membuat tagihan listrik membengkak.
Ventilasi tertutup tumpukan makanan. Jika kotak makan pada kulkas berantakan, segera rapikan agar tidak menghalangi ventilasi udara. Udara dingin bisa saja terhalang barang-barang yang berantakan. Itu salah satu penyebab kulkas tidak dingin.
Bisa juga karena isi lemari es terlalu sesak sehingga membuat udara di dalamnya tidak bersirkulasi dan kulkas tidak beroperasi dnegan semestinya. Cek secara berkala benda-benda di dalamnya. Keluarkan makanan dan minuman yang sudah kadaluarsa.
gambar: youtube.com
Beberapa Komponen Penting pada Kulkas
Beberapa komponen kulkas di bawah ini berpengaruh pada kinerja kulkas. Jika salah satunya bermasalah itu bisa mengakibatkan kulkas kalian tidak lagi dingin atau menghangat.
Kompresor merupakan bagian kulkas yang mengompres dan mendorong uap refrigeran ke dalam gulungan di luar lemari es. Apabila kipas masih menyala, tetapi lemari es tidak dingin ada kemungkinan komresornya rusak.
Koil Kondensor
Kumparan kondensor membawa gas panas yang dihasilkan oleh kumparan ke evaporator. Saat refrigeran bergerak melalui kumparan pada tekanan tinggi, refrigeran akan mendingin dan berubah kembali menjadi cairan.
Koil kondensor yang tersumbat dapat menghalangi kemampuan kulkas untuk tetap dingin. Sirkulasi udara pada kulkas juga menjadi buruk.
Kipas Kondensor
Kipas kondensor berfungsi mendinginkan koil kompresor dan kondensor saat bekerja. Bila kipas kondensor tidak berfungsi dnegan baik, suhu kulkas bisa naik dan kompresor bisa menjadi terlalu panas.
Kipas Evaporator
Kipas evaporator adalah bagian dari lemari es yang menghembusskan udara sejuk yang dirasakan saat membuka kulkas. Alat ini menarik udara melintasi koil evaporator, mendinginkannya, dan kemudian mendorong udara ke freezer dan lemari pendingin.
Kipas evaporator yang tidak menyala saat kompresor bekerja, maka kulkas akan menjadi tidak dingin. Sama seperti fungsi dari kipas kondensor yang dibahas sebelumnya.
Peredam Udara
Peredam udara mengontrol seberapa banyak udara dingin dibagi dari freezer ke lemari es. Namun, apabila peredam udara tidak dapat menutup atau tidak dapat dibuka, maka hal ini dapat mempengaruhi suhu kulkas.
Meski freezer dalam suhu yang tepat, tapi lemari pendingin tidak akan dingin. Peredam udara yang tidak dapat dibuka menyebabkan udara dingin tidak dapat mengalir dari freezer ke kompartemen kulkas. Sehingga suhu di dalam kulkas menjadi lebih hangat.
Related Posts:
Harga Kulkas Freezer | Informasi Berguna Bagi yang… Sama halnya dengan kulkas pada umumnya, jenis dan harga kulkas freezer sangat beragam. Masyarakat lebih sering menyebut kulkas ini dengan sebutan freezer saja. Berbagai jenis freezer pasti sudah banyak kamu…
Pengertian Ekosistem | Komponen, Ketergantungan, dan… Secara umum ekosistem dapat didefinisikan sebagai suatu sistem ekologi yang terbentuk karena adanya hubungan timbal balik yang tidak terpisahkan dari makhluk hidup dan juga lingkungannya. Ekosistem sendiri juga bisa dikatakan…
Mengenal Komponen-Komponen pada AC Ruangan Komponen AC Ruangan - Sebagai salah pendingin ruangan, AC ruangan diminati dan sudah digunakan oleh banyak orang. Terlebih untuk masyarakat perkotaan yang sebagian besar sudah menggunakan AC. Jika dibandingkan dengan…
Perbandingan Freon R32, R22, R410A, dan R290 yang… Perbandingan Freon R32, R22, R410A, dan R290 mungkin tidak banyak diketahui orang awam. Bahkan mungkin ada yang belum tahu apa itu freon. Sebelum kita membahas menganai perbandingan antara keempat freon…
Mengenal Macam-Macam Ukuran Kulkas Sebelum Membelinya Ukuran Kulkas - Sebagai perangkat elektronik rumah, kulkas memiliki banyak manfaat, mulai dari menjaga kesegaran makanan dan minuman, membuat es, mengawetkan bahan makanan dll. Bukan hanya itu saja, terlebih sekarang…
MCB Listrik | Pengertian, Fungsi, Jenis dan Cara Kerjanya Fungsi MCB Listrik - Jika bicara tentang listrik, korsleting merupakan salah satu masalah yang kerap terjadi dan tidak bisa dianggap sepele karena bisa mengakibatkan kebakaran. Salah satu komponen yang ada…
Cara Merawat AC Sendiri Agar Awet dan Tetap Dingin Cara Merawat AC Sendiri - AC (Air Conditioner) merupakan alat elektronik yang berfungsi untuk mendinginkan ruangan. Di Indonesia yang beriklim tropis AC bisa dikatakan menjadi kebutuhan utama bagi sebagian orang.…
11 Contoh Perubahan Fisika yang Sering Terjadi di… Contoh Perubahan Fisika - Pernah kan kalian menyadari bahwa telah banyak terjadi perubahan materi di sekitar kita? Dalam ilmu sains, perubahan fisika dan kimia merupakan aspek penting yang pasti dibahas…
Satuan Suhu | Satuan, Rumus dan Contoh Konversi Suhu merupakan suatu besaran yang menunjukkan derajat dari objek, benda atau udara. Singkatnya suhu dapat memperlihatkan seberapa panas atau dinginnya objek, semakin tinggi suhunya maka semakin panas objeknya, sebaliknya semakin…
Prinsip Kerja Thermostat dan Cara Kerja Komponen-komponennya Prinsip kerja thermostat menggunakan gagasan benda yang mengembang atau memuai saat panas dan mengecil atau mengkerut saat dingin. Gagasan tersebut dikenal dengan ekspansi termal. Termostat menggunakan ekspansi termal untuk menghidupkan…
5 Jenis AC yang Paling Banyak Dicari Konsumen di Indonesia Seperti yang sudah kita ketahui jenis-jenis AC terbagi ke dalam berbagai bentuk. Baik itu digolongkan berdasarkan prinsip kerjanya, bentuk, maupun komponen teknologi yang ada pada AC tersebut. Sebelum memutuskan membeli…
Prinsip Kerja Termometer dan Sifat Sifat Termometrik… Prinsip kerja termometer sebenarnya dapat kita ketahui jika memahamai bagaimana cara menggunakannya. Apa pernah kalian mengukur suhu tubuh ketika merasa tubuh kalian panas? Alat apa yang kalian gunakan untuk mengukur?…
Standar Ukuran Kolam Renang dalam Kejuaraan… Ukuran Kolam Renang – Berenang merupakan salah satu cabang olahraga yang paling banyak menjadi hobi kebanyakan orang. Selain karena manfaatnya bagi kesehatan, berenang adalah pilihan yang tepat bagi kamu yang…
Definisi, Karakteristik, dan Kehidupan di Laut Dalam Laut Dalam - Anda tentu pernah menaiki kapal yang berlayar di tengah luasnya laut kan? Selain luas, laut juga sangat dalam. Ingin tahu lebih jauh tentang laut dalam? Dalam artikel ini…
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan… Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup - Pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup merupakan hasil interaksi antara faktor internal (dari dalam tubuh makhluk hidup) dan faktor eksternal (dari luar…
12 Fakta Unik Tentang Kelinci, Hewan yang Lucu dan… Hewan yang berbulu tebal, lucu, imut-imut dan menggemaskan ini memiliki banyak fakta unik yang mungkin tidak Anda ketahui. Mau tahu apa saja? Simak artikel di bawah ini. Fakta Unik Kelinci…
Ciri-Ciri Planet serta Keberadaannya dalam Sistem Tata Surya Ciri-Ciri Planet - Membahas tentang tata surya dan segala keindahannya tak akan pernah ada habisnya. Seperti indahnya bentuk berbagai rasi bintang hingga uniknya karakteristik berbagai planet di jajaran tata surya.…
3 Cara Membuat Magnet | Menggosok, Induksi dan… Cara Membuat Magnet - Tanpa disadari, dalam kehidupan sehari-hari kita berhubungan dengan benda yang memiliki sifat kemagnetan, misalnya pada tutup pintu kulkas. Magnet sendiri definisi mudahnya adalah suatu objek atau…
Perang Dingin | Pengertian, Sejarah, Latar Belakang,… Perang dingin merupakan sebutan dari sebuah periode yang mana terjadi sebuah peristiwa berupa konflik, ketegangan dan kompetisi antar negara, khususnya Amerika Serikat (Blok Barat) dan Uni Soviet (Blok Timur) pada…
Rekomendasi, Spesifikasi, dan Informasi Seputar… Harga kulkas portable sangat beragam, ada di bawah satu juta namun ada pula yang harganya melebihi harga kulkas 1 pintu. Apa sih kulkas portable itu? Masih banyak yang menyangka bahwa…