Rekomendasi, Spesifikasi, dan Informasi Seputar Harga Kulkas Mini
Sedang mencari-cari informasi terkait harga kulkas mini? Sebuah pilihan yang tepat dengan berkunjung ke web ini.
Setelah sebelumnya membahas tentang harga kulkas freezer, kali ini kita akan berbagi rekomendasi dan informasi seputar kulkas mini.
Informasi Harga Kulkas Mini
Apa itu kulkas mini?
Yup betul, kulkas dengan ukuran sangat kecil yang biasanya banyak dicari oleh anak-anak kosan.
Kulkas mini biasanya diletakkan di dalam lemari di sebuah ruangan. Tinggi kulkas biasanya tidak mencapai ukuran tinggi lutut orang dewasa.
Saking mininya kulkas ini mudah dibawa kemana saja, sehingga sering juga disebut sebagai kulkas portabel. Padahal keduanya merupakan jenis yang berbeda.
Bagi yang sering menginap di hotel pasti sudah pernah melihat wujud kulkas mini dong. Biasanya hanya terdiri dari satu kompartemen dengan keberadaan freezer kecil di sudut atasnya.
Bagi yang sedang mencari kulkas mini, berikut kami bagikan beberapa rekomendasi:
1. Panasonic NR-AK5ED-HPP
tokopedia.com
Seringkali kita dikhawatirkan terhadap kerusakan barang elektronik akibat tegangan listrik di rumah yang tidak stabil.
Tapi hal tersebut tidak berlaku untuk kulkas mini yang satu ini.
Dilengkapi fitur double rotation compressor membuat kulkas mini merk Panasonic NR-AK5ED-HPP lebih tahan terhadap resiko tegangan listrik yang naik turun.
Jadi kamu tidak perlu khawatir umur pakainya akan berkurang saat terjadi pemutusan listrik secara mendadak.
Untuk memperoleh kulkas ini kamu cukup merogoh kocek sebesar Rp 1.600.000,00. Kulkas mini yang awet ini akan segera sampai di rumah kamu.
2. Sharp SJ-60MB-UW
voucherdiscount.id
Untuk kamu yang senang menyimpan minuman kemasan atau botol, kulkas mini Sharp SJ-60MB-UW adalah pilihan yang tepat.
Kulkas ini juga diberi julukan miniman karena kompartemen untuk menyimpan minumannya yang cukup banyak.
Dengan tampilan desain yang elegan dan mewah, kulkas mini bar ini juga dilengkapi lampu LED yang terang dan tahan lama.
Jangan khawatir jika kamu ingin menyimpan makanan beku (frozen product), karena kulkas ini juga dilengkapi freezer dengan kapasitas sebesar 50 liter.
3. Gea Minibar Refrigerator
shopee.co.id
Harga kulkas mini yang satu ini ditaksir dari mulai Rp 1.081.000,00. Merupakan kulkas mini yang paling banyak digunakan oleh berbagai hotel.
Dengan kapasitas 46 liter kulkas ini mampu menampung makanan dan minuman favoritmu dalam jumlah yang cukup banyak.
Desain kulkas yang terbuat dari material stainless steel menjadikan kulkas ini tahan banting, kuat, awet, dan tidak mudah berkarat.
Ukuran dimensinya berkisar 43.9 x 47 x 51 cm, sehingga kulkas ini dapat digunakan untuk menyimpan minuman hingga 2 liter.
4. Polytron PRH-47
bukalapak.com
Ditaksir mulai harga Rp1.184.000 kulkas mini canggih dengan teknologi humidity control crisper sudah bisa kamu dapatkan.
Sebuah fitur terbaru untuk menjaga kelembaban udara di dalam kulkas sehingga kesegaran sayur dan buah bisa bertahan lebih lama.
Kelemahan sayur dan buah meski sudah disimpan di dalam kulkas yaitu cepat layu. Nah dengan kulkas mini Polytron PRH-47, sayuran dan buah bisa bertahan lebih lama. Jadi kamu tidak perlu khawatir lagi.
5. Toshiba Glacio XD7 GR-N9P
bukalapak.com
Keistimewaan kulkas mini Toshiba Glacio XD7 GR-N9P adalah dilengkapi dengan teknologi penstabil tegangan. Sehingga kulkas ini tetap bekerja secara normal meski tegangan listrik sedang tidak stabil.
Teknologi ini mampu mengoptimalkan voltase rendah, sehingga kulkas tidak akan cepat rusak pada kondisi tegangan yang tidak normal.
Selain itu kulkas ini juga dilengkapi dengan fitur Ion Anti-Bacteria, sehingga mampu mengawetkan makanan lebih lama dengan menghambat perkembangan bakteri.
Glacio XD7 GR-N9P hadir dengan ukuran fisik 62 cm x 58 cm x 57 cm dengan bobot 20 kg berada pada kisarsn harga Rp 1.500.000,00.
Itulah informasi seputar harga kulkas mini. Semoga bermanfaat!
Related Posts:
40+ Alat-Alat Laboratorium Beserta Pengertian,… Alat-alat Laboratorium - Laboratorium digunakan sebagai tempat praktik seseorang dalam mendalami suatu ilmu termasuk ilmu pengetahuan alam seperti kimia, biologi, fisika. Pada lembaga pendidikan dari tingkat sekolah menengah pertama sampai…
Rekomendasi, Spesifikasi, dan Informasi Seputar… Harga kulkas portable sangat beragam, ada di bawah satu juta namun ada pula yang harganya melebihi harga kulkas 1 pintu. Apa sih kulkas portable itu? Masih banyak yang menyangka bahwa…
Cara Kerja Kulkas sebagai Lemari Pendingin Beserta… Cara kerja kulkas bagaimana sih? Apa kalian pernah bertanya-tanya soal bagaimana kulkas kalian bekerja atau penasaran apa saja komponen di dalamnya?. Ulasan di bawah ini akan membahas seputar dasar-dasar pendinginan…
Profil Provinsi Banten | Peta, Logo, Nilai-nilai… Banten adalah salah satu provinsi di Indonesia. Ibu kota dari Provinsi Banten adalah Serang. Mengenai luas wilayah, luas wilayah provinsi ini kurang lebih 9.662,92 km2 dengan jumlah penduduk sekitar 9.978.932…
Perbedaan Warna Wine Dan Maroon Perbedaan Warna Antara Wine dan Maroon Asal Usul Warna Wine dan Maroon Wine dan Maroon adalah dua warna yang serupa namun berbeda. Sebelum membedakan antara kedua warna tersebut, perlu untuk…
Cara Penulisan Daftar Pustaka yang Baik dan Benar… Penulisan Daftar Pustaka - Dalam penulisan karya ilmiah tentu ada banyak hal yang perlu diperhatikan salah satunya adalah sistematika penulisan. Sistematika penulisan tersebut berbeda-beda bergantung pada bentuk karyanya , apakah…
Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat | Sejarah, Logo… Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat - Nusa Tenggara Barat menjadi salah satu provinsi yang berada dalam wilayah NKRI. Letaknya sangat strategis berada di tengah-tengah lalulintas pelayaran Aceh dan Kupang, yang…
Tips Memilih AC untuk Daya Listrik dan Ruangan Terbatas AC untuk daya listrik dan ruangan terbatas mungkin banyak dicari oleh pasangan muda menikah yang belum memiliki anak. Disamping mereka belum membutuhkan ruangan yang besar, pengeluaran bulanan juga bisa ditabung…
Penyebab Kulkas Tidak Dingin dan Kerusakan Pada… Penyebab kulkas tidak dingin ada berbagai macam. Lalu pada suhu berapa seharusnya kulkas itu beroperasi? Mengapa saya merasa kalau kulkas di rumah kurang dingin dan tidak bisa mengawetkan? Berikut ini…
Blender 3d Modeling Blender 3D Modeling: Memahami Dasar-dasar dan Keuntungan Menggunakan Blender Pengenalan Blender Jika Anda ingin menjadi seorang animator atau designer 3D, Blender adalah software yang perlu Anda ketahui. Blender adalah software…
13 Bagian-Bagian Mikroskop (Cara Menggunakan, Jenis… Bagian-Bagian Mikroskop - Seperti yang kita ketahui bahwa alam semesta ini terdiri dari bermacam-macam unsur termasuk mikroorganisme yang tak dapat dilihat secara kasat mata. Oleh karenanya ilmuwan membuat sebuah alat…
Perbedaan Jenis Kulkas Fridge, Freezer, dan Showcase… Perbedaan jenis kulkas fridge, freezer, dan showcase mungkin masih membingungkan bagi beberapa orang. Ketiganya merupakan jenis lemari pendingin untuk keperluan rumah tangga dan komersial. Perbedaan antara ketiganya dapat diketahui dari…
Macam-macam Cedera dalam Olahraga Macam-macam Cedera - Setiap dari kita mungkin pernah mengalami yang namanya cedera. Cedera ketika berolahraga seperti sepak bola, basket, dan lain sebagainya sangat sering kali terjadi. Faktor kemungkinan cedera hanya…
Pengertian Title Bar dan Fungsinya dalam Komputer Halo, kawan-kawan! Apakah kalian pernah dengar tentang title bar? Title bar adalah bagian kecil dari layar komputer atau perangkat pintar kalian yang berisi judul atau nama program serta tombol-tombol untuk…
Kualitas atau Kwalitas, Yang Benar Menurut Ejaan… Dalam membaca atau menulis, kita sering kali dihadapkan pada kata-kata yang memiliki ejaan yang sama, tapi berbeda makna. Salah satunya adalah kualitas atau kwalitas. Kedua kata tersebut seringkali menimbulkan perdebatan…
99 Asmaul Husna dan Artinya | Contoh Penerapan dalam doa 99 Asmaul Husna dan Artinya - Asmaul Husna secara harfiah ialah nama - nama sebutan atau gelar yang agung sesuai dengan sifat – sifat Allah. Asma yang berarti nama sedangkan…
Profil Provinsi DI Yogyakarta | Sejarah, Letak… Profil Provinsi DI Yogyakarta - Daerah Istimewa Yogyakarta atau yang lebih sering disebut dengan Yogyakarta merupakan Daerah Istimewa yang mana setingkat dengan provinsi di Indonesia yang juga merupakan peleburan dari…
Apa Itu MABA dan Arti Lainnya: Panduan Singkat untuk… Hai teman-teman, pasti banyak dari kalian yang pada saat masuk universitas atau perguruan tinggi, mendengar istilah MABA, kan? Tapi sebenarnya apa sih MABA itu? Malah, banyak juga yang belum tahu…
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik, Hemat Listrik dan Tahan Lama Merek AC Terbaik - AC merupakan perangkat elektronik pendingin ruangan yang digemari banyak orang, untuk dibeli dan mendinginkan ruangan di rumah. Sekarang ini AC juga bisa dikatakan sebagai salah satu…
Cara Mengatur Satuan Ukuran Blender Cara Mengatur Satuan Ukuran Blender: Panduan Lengkap Cara Mengatur Satuan Ukuran Blender Blender merupakan perangkat dapur yang sangat berguna untuk memudahkan proses pengolahan makanan atau minuman. Biasanya satuan ukuran dalam…