Ukuran ID Card | Spesifikasi Berdasarkan Berbagai Standar
Ukuran ID Card – Kapan pertama kali kamu memiliki sebuah id card? Sejak sekolah atau ketika sudah berstatus karyawan? Sebenarnya apa sih id card itu?
ID Card sendiri merupakan singkatan dari Identity Card yang artinya kartu tanda pengenal. Berfungsi sebagai alat bantu untuk mempermudah interaksi saat bertemu orang-orang baru.
Tentu kita sudah mengenal dengan baik bentuk dan beragam jenis ID card dong. Sejak di bangku sekolah Menengah Pertama biasanya para siswa sudah diberikan identitas pengenal berupa kartu siswa. Begitu pula di tingkat kuliah kamu pasti akan mendapatkan kartu mahasiswa dari kampus.
Di dunia perkantoran ID Card juga berfungsi untuk mengetahui tugas dan jabatan dari seseorang. Tak hanya menunjukkan identitas bagi individu ID Card juga dapat digunakan oleh oleh sebuah instansi ataupun organisasi.
Jenis dan Ukuran ID Card
Berbeda halnya dengan ukuran gawang, tidak ada lembaga tertentu yang menetapkan perihal standar ukuran ID card. Secara umum ukuran ID card sendiri sangat beragam berdasarkan masing-masing jenis dan kegunaannya.
Jenis ID card tertentu membatasi bentuk, ukuran panjang maupun lebar ID card sesuai dengan fungsinya. ID card yang pasti dimiliki oleh semua orang salah satunya yaitu KTP (Kartu Tanda Penduduk), sebuah kartu yang berfungsi untuk menunjukkan status kewarganegaraan seseorang.
Saat ini di Indonesia KTP yang tadinya berbentuk kertas tipis dilaminating telah bertransformasi menjadi KTP elektronik alias e-KTP.
Dimana dalam proses pembuatannya ukuran e-KTP mengikuti standar yang ditetapkan di dalam ISO 7810, yaitu panjang 85,60 mm dan lebar 53,98 mm. Berbeda dengan ukuran KTP versi sebelumnya dimana ukurannya ditetapkan dalam standar pixels yaitu 1011 dan 638 pixels.
Selain itu juga terdapat jenis ID card organisasi, misal sebuah tanda pengenal bagi panitia dalam suatu acara. Nama lain dari ID card ini adalah name tag yang biasanya berukuran panjang 97,00 mm dan lebar sebesar 137,000 mm.
Beberapa ID card juga ada yang berukuran panjang 95,00 mm dan lebar 12,00 mm atau 58,00 mm x 86 mm. Variasi ukuran id card sangatlah beragam, beberapa instansi, perusahaan, ataupun organisasi menggunakan penomoran berikut:
B1 dengan ukuran 102 mm x 65 mm
B2 dengan ukuran 126 mm x 79 mm
B3 dengan ukuran 126 mm x 95 mm
B4 dengan ukuran 155 mm x 106 mm
A1 dengan ukuran 100 mm x 68 mm
A2 dengan ukuran 106 mm x 82 mm
Beberapa ukuran di atas dibedakan berdasarkan bentuk layoutnya, variasi B1-B4 merupakan bentuk ID card potrait sedangkan A1 dan A2 adalah ID card dengan bentuk landscape.
Ukuran Kartu Nama
Kartu nama juga tergolong ke dalam bentuk tanda pengenal (ID card). Berisikan identitas seperti nama, pekerjaan, jabatan, kontak email maupun nomor telepon.
Awal mulanya kartu nama tercipta untuk memudahkan seseorang menjalin relasi dalam hubungan bisnis. Kebanyakan yang mempunyai kartu nama adalah orang-orang dengan jabatan penting pada sebuah perusahaan seperti CEO, manajer, direktur ataupun presdir.
Hingga kini penggunaan kartu nama berkembang untuk mempromosikan sebuah usaha, baik itu usaha kecil menengah maupun yang sudah besar sekalipun. Misalnya usaha jasa wedding (wedding organizer), dimana kartu nama tersebut akan dibagikan secara random kepada siapapun yang mungkin membutuhkan.
Ukuran kartu nama biasanya tidak terlalu besar, umumnya berukuran 90 mm x 55 mm atau 80 mm x 53 mm. Dalam bentuk pixels ukuran kartu nama biasanya dicetak seukuran 1063 x 650 pixels atau menyesuaikan dengan desain yang diinginkan.
Nah, itulah tadi bahasan mengenai ukuran ID card dan sedikit ulasan mengenai jenisnya. Jika kamu memiliki kartu ATM maka tidak akan sulit membayangkan bentuk sebuah kartu nama atau ID card yang telah dijelaskan di atas. Semoga bermanfaat!
Keywords: Ukuran ID Card
Originally posted 2020-10-12 07:00:18.
Related Posts:
Ukuran Kasur | Serta Jenis-Jenis Kasur yang Wajib… Bagi kamu yang hobi travelling tentu sering mencari penginapan alias booking hotel, baik via offline maupun online. Acapkali pertanyaan pertama yang terlintas di benak kita adalah jenis kamar serta ukuran…
Pengertian Indikator dan Jenis-Jenis Indikator pada… Pengertian indikator – Istilah indikator sering dijumpai dalam segala bidang keilmuan, bahkan juga dalam kehidupan sehari-hari. Karenanya penting bagi kita untuk mengetahui apa sih arti dari indikator, supaya nantinya ketika…
Keberagaman di Sekolah: Memahami dan Menghargai Perbedaan Di Indonesia, keberagaman suku, budaya, bahasa, dan agama adalah hal yang sangat khas. Di sekolah pun, keberagaman ini terlihat dengan adanya siswa-siswa dari berbagai latar belakang yang berbeda. Namun, seringkali…
Pengertian Hasil Belajar | Jenis, Faktor dan Contohnya Hasil belajar merupakan kemampuan yang dimiliki oleh peserta didik/siswa/murid secara keseluruhan yang didapat setelah menerima pengalaman belajar atau pembelajaran sesuai dengan apa yang dipelajarinya. Wujud dari hasil belajar tersebut dapat…
Apa Itu MABA dan Arti Lainnya: Panduan Singkat untuk… Hai teman-teman, pasti banyak dari kalian yang pada saat masuk universitas atau perguruan tinggi, mendengar istilah MABA, kan? Tapi sebenarnya apa sih MABA itu? Malah, banyak juga yang belum tahu…
10 Universitas Islam Terbaik di Dunia Universitas Islam Terbaik Dunia - Tahun 2020 ini bisa dibilang sebagai masa mudahnya akses informasi, karena teknologi yang sudah canggih. Semua kalangan baik itu dari dewasa sampai anak-anak sudah memiliki…
Beberapa Hal ini Harus Diperhatikan Saat Menentukan… Ukuran Seprai – Masalah yang sering terjadi saat membeli seprai adalah ukurannya yang tidak pas dengan kasur. Terkadang terlalu besar dan terkadang terlalu sempit untuk ukuran kasur yang kita punya.…
Kenali Tanda-Tanda Isi Freon AC Ruangan Kamu Minta Diganti Isi freon AC ruangan? Pernahkah kamu melihat wujudnya? Tentu saja tidak, karena freon adalah senyawa kimia jenis gas yang tidak memiliki warna dan juga tak berbau. Jika jenis gas lain…
Pengertian Media Pembelajaran Beserta Jenis dan Manfaatnya Pengertian media pembelajaran – Jika sebelumnya kami telah membahas tentang pengertian metode pembelajaran, kali ini kami masih akan membagikan informasi yang berkaitan dengan pendidikan, tepatnya yakni tentang pengertian media pembelajaran.…
Sikap Disiplin di Sekolah: Contoh dan Pentingnya… Kedisiplinan adalah hal yang sangat penting di sekolah, karena itu sebuah contoh sikap disiplin di sekolah harus diterapkan dengan benar dan konsisten. Ketika siswa memiliki sikap disiplin yang baik, mereka…
Contoh Singkatan (Pengertian, Macam dan Aturan Penggunaan) Contoh Singkatan – Di kehidupan sehari-hari kita pasti sering mendengar atau membaca sebuah singkatan. Salah satu jenis singkatan yang sering kita dengar adalah singkatan untuk nama orang, seperti CR7 yang…
Ukuran Kertas A4 | Si "HVS" Sahabat Karib Para… Ukuran Kertas A4 - Saat kita membahas tentang kertas, maka selain bahan apa yang digunakan dalam pembuatannya, ukuran juga menjadi hal yang harus diperhatikan. Berbagai ukuran kertas telah tersedia guna memenuhi…
Contoh Tata Tertib Kelas yang Harus Dipatuhi oleh Para Siswa Halo semua! Saat kita memasuki lingkungan belajar, ada baiknya kita mengetahui tata tertib kelas atau aturan yang berlaku di dalamnya. Nah, dalam artikel kali ini kita akan membahas contoh tata…
Ukuran Spanduk | Pahami Beberapa Hal ini Sebelum Mencetaknya Ukuran Spanduk – Tak jauh berbeda dengan poster, spanduk juga sering digunakan sebagai media informasi dan promosi. Secara umum spanduk adalah kain yang direntangkan berisikan slogan, propaganda, ataupun berita yang…
Bagi yang Mau Nikah, Harus Paham Mengenai Ukuran… Ukuran Label Undangan – Ketika mencantumkan nama dan alamat pada sebuah undangan tentu kita membutuhkan kertas label untuk menuliskannya. Kertas label adalah kertas khusus ditempel langsung pada kartu undangan yang…
Urutan Pangkat TNI dari yang Tertinggi - Terendah di… Urutan Pangkat TNI – Menjadi tentara berarti siap mengabdi dan merelakan hidupnya untuk keamanan dan kedamaian negara. Sebagai pasukan militer RI, TNI terbagi menjadi 3 Matra yaitu TNI-AD (Angkatan Darat),…
Ukuran Lapangan Sepak Bola | Seberapa Besar Kecintaanmu? Ukuran Lapangan Sepak Bola – Permainan yang menjadi primadona di dunia hingga tak ada dari satupun kita yang tidak mengenal sepak bola. Saking populernya, liga sepak bola dunia alias World…
Ukuran Lapangan Tenis Meja | Olahraga Para Kalangan… Ukuran Lapangan Tenis Meja – Di Indonesia permainan ini lebih dikenal dengan nama pingpong. Sama halnya dengan tenis lapangan, tenis meja juga merupakan permainan elit masyarakat kelas atas di Inggris…
Ukuran Kertas A3 | Paling Banyak Dicari Oleh Anak TK… Ukuran Kertas A3 – Dalam satuan standar internasional (ISO) ukuran kertas terbagi ke dalam berbagai jenis. Salah satunya yaitu kertas berukuran A3, yaitu seri kertas A yang bisa digunakan sebagai…
Yuk Ketahui Apa Itu Implementasi | Pengertian,… Implementasi merupakan suatu tindakan atau bentuk pelaksanaan dari sebuah rencana yang sudah disusun dengan matang, terstruktur, cermat, dan juga secara rinci sebelumnya. Penerapan implementasi harus sesuai perencanaan yang sudah dibuat…