Doa Puasa Senin Kamis (Arab, Latin dan Terjemahan)

Doa Puasa Senin Kamis – Puasa senin kamis merupakan puasa sunnah yang mungkin paling sering kita dengan dan amalkan. Sesuai dengan namanya puasa senin kamis dilakukan setiap hari senin dan kamis saja. Tata cara berpuasanya sama seperti puasa pada umumnya termasuk juga dengan puasa wajib. Dimulai dengan sahur dan disudahi dengan berbuka dari mulai terbit … Baca Selengkapnya

Doa Buka Puasa Lengkap (Arab, Latin dan Terjemahan)

Sebagai seorang muslim, banyak sekali amalan yang bisa kita kerjakan agar selalu dekat dengan Allah SWT. Berpuasa misalnya, momen-momen membatalkan puasa adalah momen dimana kita bisa merasakan nikmatnya bersyukur sembari membaca doa buka puasa. Amal ibadah yang kita kerjakan secara umum terbagi menjadi dua hukum yaitu yang wajib dan sunnah. Namun juga terdapat amal ibadah … Baca Selengkapnya

5 Tirakat Puasa “Tidak Umum” yang Sering Diamalkan Santri

Tirakat Puasa Santri – Dalam mencari keberkahan ilmu yang dipelajari di pondok pesantren, biasanya para santri sering melakukan berbagai amalan-amalan dan mengistiqamahkannya. Amalan-amalan yang biasa dilakukan seperti istiqamah melakukan sholat tahajjud, dawamul wudhu (selalu menjaga wudhu), tirakat puasa dan sebagainya. Melakukan tirakat puasa merupakan amalan yang biasa dan umum dilakukan oleh para santri di pondok … Baca Selengkapnya

Puasa Mengobati Penyakit Lemah Syahwat Dan Kemandulan, Benarkah?

Bagi umat islam, menjalankan ibadah puasa tidak hanya untuk sekedar menunaikan kewajiban rukun islam, namun juga sebagai sarana pengobatan alami yang efektif dan murah meriah. Hal ini karena puasa mempunyai banyak sekali manfaat dalam bidang kesehatan, salah satunya adalah dapat mengobati penyakit lemah syahwat. Manfaat Puasa Mengobati Lemah Syahwat Dalam buku “Dahsyatnya Puasa Wajib & … Baca Selengkapnya

Niat Puasa dan Penjelasan Tentang Keutamaan Niat

Niat puasa merupakan keinginan di dalam hati untuk melakukan puasa yang ditujukan untuk mendapat ridha Allah subhanahu wa ta’ala. Secara bahasa niat dalam bahasa Arab sering diartikan sebagai sengaja. Terkadang pengertian niat juga sering merujuk kepada sesuatu yang dimaksudkan atau disengaja. Penjelasan Tentang Niat Lebih jelasnya An Niyyat secara bahasa artinya adalah al qashdul, yaitu … Baca Selengkapnya