Pengertian Teks Eksposisi (Ciri, Struktur, Jenis, dan Tujuan)
Pengertian teks eksposisi adalah teks atau susunan paragraf yang didalamnya mengandung informasi ditulis dalam bentuk padat, singkat, dan jelas. Dapat dikatakan bahwa teks eksposisi merupakan sebuah teks yang sifatnya nonfiksi. Pengertian Teks Eskposisi Jenis teks eksposisi membahas tentang bermacam-macam topik, misalnya pendidikan, ekonomi, dan lain sebagainya. Tujuan dari teks eksposisi adalah untuk menjelaskan informasi tertentu … Baca Selengkapnya