Mengenal Metode Penelitian: Pengertian dan Jenis-Jenisnya
Metode Penelitian – Dalam melakukan penelitian ilmiah, perlu menerapkan aturan atau kaidah keilmuan yang sudah ditentukan agar hasil penelitian dapat dikatakan valid, terukur, dan dapat dipertanggungjawabkan.
Data penelitian sendiri dapat dikatakan valid adalah ketika adanya kesesuaian antara data dari objek yang diteliti dan data yang diperoleh oleh peneliti.
Metode penelitian sendiri merupakan salah satu faktor penting dalam penelitian ilmiah yang pada dasarnya adalah cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan keguaan dan tujuan tertentu.
Pengertian Metode Penelitian
pixabay.com
Metode penelitian adalah suatu cara/langkah-langkah/tahapan yang digunakan oleh peneliti untuk mengumpulkan data yang kemudian diolah/diproses dan dianalisis dengan metode ilmiah.
Menurut Prof. Dr. Sugiyono, metode penelitian adalah suatu cara ilmiah yang digunakan untuk mendapatkan data dengan kegunaan dan tujuan tertentu.
Menurut Prof. M.E Winarno, metode penelitian merupakan suatu kegiatan ilmiah yang prosesnya menerapkan teknik sistematis dan juga cermat
Singkatnya bisa dikatakan sebagai cara/langkah untuk mengumpulkan data objek penelitian, dianalisis dan diolah secara ilmiah untuk kegunaan dan tujuan tertentu.
Jenis Metode Penelitan Berdasarkan Jenis Data dan Analasis
1. Metode Penelitian Kualitatif
pixabay.com
Merupakan jenis metode penelitan yang datanya bersifat deskriptif dan berfokus pada pemahaman mendalam mengenai suatu masalah.
Metode ini berusaha mengungkapkan makna dan juga pengalaman dari subjek penelitian pada fenomena yang tidak dapat dengan mudah diukur data angka/numerik.
Jenis metode kualitatif menurut McCusker, K., & Gunaydin, S. (2015) digunakan untuk menjawab pertanyaan mengenai apa, bagaimana, atau mengapa pada suatu fenomena.
2. Metode Penelitian Kuantitatif
pixabay.com
Merupakan jenis yang penggunaan datanya berupa angka dan proses penelitiannya menggunakan analisis statistik untuk hasil pengukuran objektif.
Jenis metode ini menggunakan model-model yang memiliki sifat matematis dan sistematis.
Metode ini bisa dikatakan sebagai jenis yang sudah memenuhi kaidah-kaidah ilmiah seperti konkrit, terukur, objektif, sistematis dan rasional.
Jenis Metode Penelitian Berdasarkan Sifat Masalahnya
pixabay.com
Berikut merupakan jenis-jenisnya jika berdasarkan sifat masalah Menurut Suryabrata (1983)
1. Metode Penelitian Historis
Merupakan jenis yang tujuannya adalah untuk membuat rekonstruksi pada kejadian masa lalu dengan cara yang sistematis dan objektif.
Merupakan jenis yang digunakan dengan tujuan untuk membuat deskripsi secara sistematis, akurat dengan fakta dan sifat populasi/daerah tertentu dan faktual.
3. Metode Perkembangan
Merupakan jenis yang digunakan dengan tujuan mengetahui pola-pola, urutan pertumbuhan dan juga suatu perubahan sebagai fungsi waktu.
4. Metode Kasus
Merupakan jenis yang penggunaannya bertujuan untuk dapat mempelajari latar belakang keadaan sekarang dan interaksi lingkungan objek secara insentif.
5. Metode Korelasional
Merupakan jenis yang penggunaannya bertujuan untuk dapat mengkaji tingkat hubungan antara variasi dari suatu faktor dengan faktor lainnya yang didasarkan pada koefisien korelasi.
6. Metode Eksperimental
Merupakan jenis yang digunakan untuk tujuan menyelidiki tentang adanya suatu kemungkinan dari hubungan sebab akibat menggunakan cara kontrol atau kendali.
7. Metode Quasi Eksperimental Semu
Merupakan jenis yang memiliki tujuan untuk dapat mengkaji suatu hubungan dari sebab akibat dengan kondisi tidak memungkinkan adanya kontrol atau kendali.
Namun terlepas dari kondisi itu, tetap dapat memperoleh informasi pengganti untuk situasi dengan pengendalian.
8. Metode Kausal Komparatif
Merupakan jenis yang penggunaannya ditujukan untuk menyelidiki suatu kemungkinan dari hubungan sebab akibat, namun dengan melakukan pengamatan dan tidak eksperimen.
Pengamatan dilakukan terhadap data dari faktor yang diduga jadi penyebab untuk pembanding.
9. Metode Tindakan
Merupakan jenis yang penggunaannya tujuannya menumbuhkan suatu pendekatan baru/keterampilan baru yang diterapkan secara langsung dan hasilnya dikaji.
Related Posts:
Dimensi Spasial dalam Sejarah: Memahami Dimensi Apa… Dimensi spasial adalah salah satu aspek penting dalam sejarah. Dimensi ini merujuk pada tempat atau wilayah di mana peristiwa atau kejadian sejarah terjadi. Dalam sejarah, dimensi spasial seringkali disebut juga…
Kritik Konstruktif dan Saran untuk Laboratorium Laboratorium adalah tempat yang banyak digunakan dalam dunia pendidikan dan penelitian, dimana di dalamnya berbagai aktivitas eksperimen dan praktikum dilakukan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang konstruktif sangat diperlukan…
Profil Provinsi Sumatera Utara | Geografis,… Profil Provinsi Sumatera Utara - Profil Provinsi Sumatera Utara secara mendalam mungkin belum banyak diketahui oleh orang banyak, namun siapa sangka, provinsi yang identik dengan orang-orang yang keras diluar namun…
Crop Tool Photoshop Peralatan Memotong Tanaman di Photoshop: Crop Tool Cara Menggunakan Crop Tool di Photoshop Crop Tool adalah salah satu alat yang paling sering digunakan dalam Photoshop untuk mengedit foto. Alat ini…
Profil Provinsi Banten | Peta, Logo, Nilai-nilai… Banten adalah salah satu provinsi di Indonesia. Ibu kota dari Provinsi Banten adalah Serang. Mengenai luas wilayah, luas wilayah provinsi ini kurang lebih 9.662,92 km2 dengan jumlah penduduk sekitar 9.978.932…
Cara Membuat Laporan Gaji Karyawan dengan Excel Siapa bilang menghitung gaji karyawan itu ribet? Sudah banyak pengusaha yang menggunakan laporan gaji karyawan excel sebagai solusi untuk mempercepat dan memudahkan proses penggajian di perusahaan mereka. Selain bisa menghemat…
Menjadi Wali Kelas yang Efektif dengan 80 Contoh… Para orang tua dan siswa pasti sudah tidak asing lagi dengan istilah "catatan wali kelas" yang terdapat di dalam raport. Catatan wali kelas ini sendiri memiliki peran penting dalam mengetahui…
Selection Tool Photoshop Alat Seleksi di Photoshop: Pilihan Tepat untuk Pengeditan Gambar! Bagaimana Cara Menggunakan Alat Seleksi di Photoshop? Alat seleksi di Photoshop adalah salah satu alat penting yang harus Anda kuasai jika…
Lasso Tool Photoshop Mengenal Lebih Dekat dengan Lasso Tool di Photoshop Bagaimana Menggunakan Lasso Tool di Photoshop? Setelah mengetahui apa itu Lasso Tool, berikut adalah cara menggunakan Lasso Tool di Photoshop: Pertama, buka…
Pengertian dan Konsep Dasar Praktik Pengajaran Pengertian Praktik Pengajaran Adalah merupakan salah satu konsep yang penting untuk dipahami oleh setiap guru dalam hal mengajar. Praktik pengajaran adalah proses dimana seorang guru mempraktikkan metode-metode pengajaran yang efektif…
Cara Penulisan Daftar Pustaka yang Baik dan Benar… Penulisan Daftar Pustaka - Dalam penulisan karya ilmiah tentu ada banyak hal yang perlu diperhatikan salah satunya adalah sistematika penulisan. Sistematika penulisan tersebut berbeda-beda bergantung pada bentuk karyanya , apakah…
Profil Provinsi DI Yogyakarta | Sejarah, Letak… Profil Provinsi DI Yogyakarta - Daerah Istimewa Yogyakarta atau yang lebih sering disebut dengan Yogyakarta merupakan Daerah Istimewa yang mana setingkat dengan provinsi di Indonesia yang juga merupakan peleburan dari…
Profil Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) Profil Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) - Seperti yang sudah kita ketahui bersama, negara kita Indonesia dulunya memiliki 27 provinsi. Namun seiring dengan perkembangan yang ada saat ini, ada 6…
40+ Alat-Alat Laboratorium Beserta Pengertian,… Alat-alat Laboratorium - Laboratorium digunakan sebagai tempat praktik seseorang dalam mendalami suatu ilmu termasuk ilmu pengetahuan alam seperti kimia, biologi, fisika. Pada lembaga pendidikan dari tingkat sekolah menengah pertama sampai…
Pengertian Kerja Keras Adalah: Arti dan Makna… Kerja keras seringkali diartikan sebagai usaha atau upaya yang dilakukan secara konsisten, tekun, dan penuh tanggung jawab. Namun, apa sebenarnya pengertian kerja keras? Kita sering mendengar kata-kata ini dalam berbagai…
Kritik dan Saran untuk Meningkatkan Kualitas Buku Selamat datang di artikel kali ini yang membahas tentang contoh kritik dan saran untuk buku. Buku merupakan salah satu media yang sangat penting dalam kehidupan kita sehari-hari. Selain sebagai sumber…
Perbedaan Warna Wine Dan Maroon Perbedaan Warna Antara Wine dan Maroon Asal Usul Warna Wine dan Maroon Wine dan Maroon adalah dua warna yang serupa namun berbeda. Sebelum membedakan antara kedua warna tersebut, perlu untuk…
Contoh Kritik dan Saran untuk Meningkatkan Kinerja OSIS OSIS atau singkatan dari Organisasi Siswa Intra Sekolah merupakan sebuah organisasi yang dibentuk oleh para pelajar di sebuah sekolah. Tujuannya adalah untuk memajukan siswa dalam bidang akademis, sosial, dan kebudayaan.…
Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat | Sejarah, Logo… Profil Provinsi Nusa Tenggara Barat - Nusa Tenggara Barat menjadi salah satu provinsi yang berada dalam wilayah NKRI. Letaknya sangat strategis berada di tengah-tengah lalulintas pelayaran Aceh dan Kupang, yang…
Contoh Khutbah Nikah Beserta Isi dan Wejangan Pernikahan Khutbah Nikah - Inti dari sebuah penyelenggaraan pernikahan terletak pada prosesi akad nikah. Dimana dengan akad nikah inilah kedua pasangan akan sah menjadi suami istri, karena di dalam akad nikah…