Cara kerja panel surya sebenarnya sangat simpel loh. Energi matahari merupakan sumber energi alternatif yang terbarukan dan berkelanjutan. Mengingat manusia masa kini menggunakan atau mengkonsumsi energi listrik cukup banyak, maka energi alternatif menjadi solusinya.
Salah satu energi alternatif tersebut adalah energi matahari. Matahari akan selalu ada dan tidak akan pernah habis, kecuali jika dunia kiamat. Berhubung energi utama yang biasa kita gunakan untuk pembangkit listrik berssumber dari BBM maupun batubara, tentu sangat menghawatirkan.
Seperti yang kita ketahui, BBM dan batu bara merupakan sumberdaya alam yang tidak dapat diperbaharui. Suatu saat, jika cadangan BBM atau batu bara habis, tentu kita harus pindah ke sumber energi lainnya.
Energi alternatif yang paling murah dan melimpah ruah adalah energi matahari. Energi matahari selain bisa dimanfaatkan sebagai energi cahaya dan energi panas, juga bisa diubah menjadi energi listrik. Caranya dengan memakai panel surya. Lalu apa itu panel surya?
Cara Kerja Panel Surya
Panel surya merupakan alat yang digunakan untuk mengubah energi matahari menjadi energi listrik. Cahaya matahari yang mengandung partikel energi yang juga disebut foton akan disimpan dalam sebuah baterai untuk nantinya diubah menjadi energi listrik.
Selengkapnya kita akan membahas mengenai bagaimana cara kerja panel surya.
Panel surya mengumpulkan energi terbarukan yang bersih dalam bentuk sinar matahari dan kemudian mengubah cahaya itu menjadi listrik. Dimana listrik tersebut dapat digunakan untuk menyediakan daya bagi beban listrik di rumahmu.
Susunan panel surya terdiri dari beberapa sel penangkap cahaya yang terdiri dari lapisan silicon, fosfor (penyedia muatan negatif), dan boron (penyedia muatan positif). Nantinya panel surya akan menyerap foton dan selanjutnya diubah menjadi arus listrik.
Energi matahari yang dihasilkan dari foton yang tertangkap permukaan panel surya akan mengeluarkan elektron dari orbit atomnya dan dilepaskan ke medan listrik yang dihasilkan oleh sel surya yang kemudian menarik elektron bebas ini menjadi arus searah.
Keseluruhan proses tersebut dikenal dengan efek fotovoltaik. Rata-rata rumah memiliki atap yang cukup luas untuk dipasang panel surya yang cukup untuk memasok seluruh kebutuhan daya listrik rumah tersebut.
Setiap listrik yang dihasilkan masuk ke jaringan listrik utama untuk penggunaan listrik di malam hari. Biasanya panel surya menghasilkan daya pada siang hari yang kemudian digunakan untuk memasok listrik di malam hari.
Singkatnya, cara kerja panel surya adalah dengan menyerap cahaya matahari dan menampungnya ke dalam sebuah baterai. Oleh karena itu, sistem kelistrikan dapat berjalan meskipun di sore hari, malam hari, bahkan saat mendung.
Terdapat pula kabel dari panel surya dan baterainya yang terintegrasi dengan instalasi listri di dalam rumah. Ketika ada konsumsi listrik dari barang elektronik, secara otomatis tenaga listriknya diambil dari baterai yang sudah menampung ubahan energi listri dari cahaya matahari tadi.
Keuntungan Menggunakan Panel Surya
Menggunakan panel surya merupakan cara yang paling praktis untuk menghasilkan listrik bagi rumahmu. Sistem listrik tenaga surya jika dihitung-hitung jatuhnya lebih murah daripada memasang jaringan listrik pada umumnya.
Apabila dirawat dengan benar, panel surya dapat bertahan dan bisa memasok listrik selama lebih dari tiga dekade. Selain fakta itu, energi surya juga merupakan energi ramah lingkungan yang terbarukan. Munculnya global warming tentu menjadi perhatian serius bagi kita semua.
Alternatif untuk mengurangi dampak global warming salah satunya adalah dengan menggunakan energi ramah lingkungan yang terbarukan. Ini dapat menjaga bumi kita dan menjaga kelangsungan hidup generasi selanjutnya.
Related Posts:
- Pengertian Tata Ruang: Konsep dan Pentingnya untuk… Tata ruang, atau dikenal juga sebagai perencanaan tata ruang, adalah suatu konsep yang berkaitan dengan desain dan pengaturan ruang secara efektif dan efisien. Konsep ini penting dalam pengembangan kota dan…
- Selection Tool Photoshop Alat Seleksi di Photoshop: Pilihan Tepat untuk Pengeditan Gambar! Bagaimana Cara Menggunakan Alat Seleksi di Photoshop? Alat seleksi di Photoshop adalah salah satu alat penting yang harus Anda kuasai jika…
- Kritik dan Saran untuk Meningkatkan Kinerja Perusahaan Hai! Saat Anda sebagai pelanggan mengunjungi suatu perusahaan, mungkin tidak selalu semuanya berjalan mulus dan sempurna. Dalam situasi ini, Anda sebagai pelanggan berhak memberikan kritik dan saran untuk perusahaan tersebut.…
- Sebutkan Nama-nama Batu Permata yang Terkenal Siapa yang tidak mengagumi keindahan batu permata? Batu-batu indah ini memiliki warna, kilau, dan translucency yang mengagumkan. Batu permata telah digunakan sebagai perhiasan sejak zaman kuno, dan hingga kini menjadi…
- Keberagaman di Sekolah: Memahami dan Menghargai Perbedaan Di Indonesia, keberagaman suku, budaya, bahasa, dan agama adalah hal yang sangat khas. Di sekolah pun, keberagaman ini terlihat dengan adanya siswa-siswa dari berbagai latar belakang yang berbeda. Namun, seringkali…
- Penjelasan Dan Cara Menggunakan Transform Photoshop Penjelasan dan Cara Menggunakan Transform Photoshop: Tutorial Dasar Transformasi Gambar di Adobe Photoshop Pendahuluan Photoshop merupakan salah satu perangkat lunak (software) yang sangat populer digunakan oleh para desainer, fotografer, dan…
- Mengenal Generator: Pengertian, Jenis, Cara Kerja… Pengertian Generator - Dalam kehidupan sehari-hari sebenarnya kita tidak asing dengan generator listrik, karena alat ini kerap digunakan untuk bangunan-bangunan yang memerlukan sumber listrik konstan. Misalnya seperti pada hotel, bandara,…
- Panduan Bacaan Tahlil Lengkap (Arab, Latin, Terjemahan) Belakangan ini banyak bermunculan organisasi-organisasi Islam di Indonesia yang menimbulkan pro dan kontra. Misalnya, tidak sedikit ormas yang mempermasalahkan amaliah-amaliah yang sudah ada sejak lama. Seperti persoalan bacaan tahlil, kini…
- Kritik dan Saran untuk Membantu Guru Meningkatkan… Hari ini, kita akan membahas tentang contoh kritik dan saran yang dapat diberikan kepada guru. Kritik dan saran ini bertujuan untuk memperbaiki kualitas pengajaran guru dan membantu mereka untuk menjadi…
- Panduan Sholat Dhuha (Doa, Niat, Tata Cara, Keutamaan) Panduan Sholat Dhuha - Salah satu amalan ibadah yang dianjurkan yaitu melakukan sesuatu yang sunnah. Jika kita ingin mendapatkan rejeki yang berkah dan diberi kelancaran hendaknya kita melakukan amalah ibadah…
- Profil Provinsi Sumatera Utara | Geografis,… Profil Provinsi Sumatera Utara - Profil Provinsi Sumatera Utara secara mendalam mungkin belum banyak diketahui oleh orang banyak, namun siapa sangka, provinsi yang identik dengan orang-orang yang keras diluar namun…
- Sumber Ajaran Islam (Al-Qur'an, Hadits, dan Ijitihad Ulama) Sumber Ajaran Islam - Jika kita renungkan, saat ini kita telah memasuki era globalisasi yang ditandai dengan dunia yang serba cepat, kompetitif, dan tidak ada proteksi. Dampak dari era globalisasi…
- Pengertian, Hakikat dan Cara Bersyukur Kepada Allah SWT Pengertian, Hakikat dan Cara Bersyukur - Dalam kehidupan kita sehari-hari, ada dua hal berbeda yang silih berganti yaitu kesenangan dan kesusahan. Menurut beberapa orang, kalau hidup itu indah karena adanya…
- Profil Provinsi Sulawesi Selatan | Geografis, Agama… Profil Provinsi Sulawesi Selatan - Sulawesi Selatan adalah Provinsi di Indonesia. Provinsi ini kaya dengan bentang alam yang indah. Berbagai macam suku yang tinggal di Sumatera Barat membuat provinsi ini…
- 10 Jenis Metode Penelitian Beserta Pengertian dan Contohnya Metode Penelitian - Ilmu merupakan kunci manusia membangun peradaban. Ia – ilmu – dapat diperoleh dari manapun, hanya saja proses untuk mendapatkan ilmu yang memiliki nilai kebenaran harus dilandasi oleh…
- 10 Nama Nama Malaikat Beserta Tugas dan Sifatnya Nama Nama Malaikat - Nama nama malaikat yang mungkin banyak diketahui orang berjumlah sepuluh. Sesungguhnya malaikat Allah itu sangatlah banyak jumlahnya. Nama atau panggilan mereka dibedakan berdasarkan tugasnya. Malaikat merupakan…
- Kritik dan Saran Konstruktif untuk Peningkatan… Kampus merupakan tempat yang menjadi kediaman bagi para mahasiswa dalam menuntut ilmu. Namun, seiring berjalannya waktu, banyak mahasiswa yang mengalami keluhan terhadap kondisi kampusnya. Mereka merasa bahwa kampus tersebut belum…
- 40+ Alat-Alat Laboratorium Beserta Pengertian,… Alat-alat Laboratorium - Laboratorium digunakan sebagai tempat praktik seseorang dalam mendalami suatu ilmu termasuk ilmu pengetahuan alam seperti kimia, biologi, fisika. Pada lembaga pendidikan dari tingkat sekolah menengah pertama sampai…
- Sistem Tata Surya, Pengertian, Teori, Unsur, Dll Terlengkap Sistem Tata Surya - Dunia yang dihuni manusia sekarang ini memungkinkan pengetahuan dan ilmunya yang senantiasa berkembang. Orang zaman dahulu mengira bahwa dunia yang mereka huni merupakan satu-satunya tempat yang…
- 19 Nama Lain Hari Kiamat yang Disebutkan Dalam Al Quran Nama Lain Hari Kiamat – Yaumul Qiyamah adalah waktu dimana seluruh dunia diguncang dan dihancurkan begitu pula dengan kehidupan didalamnya. Di hari kiamat juga semua mahluk yang telah dimatikan oleh…