3 Jenis Alat Ukur Intensitas Cahaya yang Paling Sering Digunakan
Alat ukur intensitas cahaya yang paling umum dikenal orang adalah Lux Meter atau biasa juga disebut sebagai Light Meter.
Cahaya merupakan bagian dari spektrum radiasi gelombang elektromagnetik yang dapat dilihat dengan mata.
Sedangkan intensitas cahaya didefinisikan sebagai ukuran daya yang dipancarkan sebuah sumber cahaya dari arah tertentu per satuan sudut.
Sebagai besaran pokok intensitas cahaya dilambangkan dengan Candela (Cd) ditetapkan dalam Satuan Internasional (SI).
Tujuan mengetahui besarnya intensitas cahaya adalah untuk menciptakan pencahayaan yang baik. Dengan pencahayaan yang baik maka memungkinkan kita untuk melihat sebuah obyek dengan jelas.
Selain itu intensitas cahaya juga erat kaitannya dengan kelembapan maupun suhu di sebuah tempat. Dimana cahaya secara langsung akan mempengaruhi kelembapan ataupun suhu di sekitar.
Jenis Alat Ukur Intensitas Cahaya
Kebutuhan pencahayaan di setiap lokasi tentu berbeda. Pengukuran intensitas cahaya pun menjadi hal penting yang banyak diterapkan di berbagai bidang.
Mulai dari bidang pertanian, industri perfilman, bidang peternakan, pembudidayaan ikan, dan lain sebagainya.
Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, salah satu alat ukur intensitas cahaya yang paling umum diketahui masyarakat adalah Lux Meter.
Namun tahukah kamu masih terdapat beberapa jenis alat ukur intensitas cahaya lainnya. Untuk lebih jelasnya mari simak ulasan berikut dengan seksama:
Lux Meter
Secara umum lux meter terbagi menjadi dua jenis yaitu lux meter analog dan lux meter digital.
Keduanya berbeda dalam hal tampilan saja, dimana masyarakat lebih banyak menggunakan lux meter digital karena dianggap lebih praktis.
Penciptaan lux meter dilatarbelakangi akan kesadaran bahwa setiap ruangan membutuhkan intensitas cahaya yang berbeda-beda.
Perlu dilakukan penyesuaian pencahayaan di setiap ruangan karena masing-masing berbeda fungsi.
Pencahayaan yang baik akan menunjang kesehatan mata seseorang. Jangan sampai di kamar tidur dipasang lampu dengan tingkat cahaya yang tinggi sehingga dapat mengganggu kenyamanan saat beristirahat.
Begitu juga di ruang kerja atau ruang baca, jangan sampai kurang pencahayaan agar mata tidak sakit saat membaca sebuah buku.
Lux meter bekerja dengan memanfaatkan sel foto yang ada di dalamnya. Dimana komponen tersebut berfungsi sebagai sensor optik untuk menerjemahkan berapa kadar intensitas cahaya di sebuah ruangan.
Spektrofotometer
Alat ini sering kita jumpai di laboratorium kimia, fisika, teknik, instrumentasi, dan lain sebagainya.
Yup, spektrofotometer merupakan alat untuk mengukur intensitas cahaya pada panjang gelombang tertentu. Adapun cahaya yang terukur merupakan hasil interaksi antara sebuah materi dengan cahaya yang ditembakkan.
Materi yang dimaksud disini dapat berupa atom atau molekul lain yang biasanya terbuat dari bahan kaca atau kuarsa.
Sedangkan cahaya yang ditembakkan dapat berupa sinar infra merah (Infra Red), sinar UV (Ulta Violet), dan cahaya tampak.
Prinsip pengukurannya yaitu sebagai cahaya akan diserap dan sisanya dilewatkan. Cahaya yang diserap muncul dalam bentuk panjang gelombang (nilai absorbansi) tertentu.
Bagi yang sudah sering melakukan uji spektro tentu sudah tidak asing dengan alat yang satu ini. Bagi yang belum semoga bisa memahami ulasan singkat di atas ya.
Goniofotometer
Jika spektrofotometer banyak digunakan di laboratorium maka goniofotometer banyak digunakan di industri otomotif.
Alat ini mengukur intensitas cahaya yang dipancarkan sebuah benda yang tampak pada titik atau sudut tertentu. Sesuai dengan namanya, “gonio” yang berarti sudut sedangkan “fotometer” berarti cahaya.
Artinya goniofotometer akan menampilkan sifat distribusi cahaya dari sebuah sumber dengan sifat fotometrik.
Tak hanya sebagai alat ukur intensitas cahaya, goniofotometer juga dapat digunakan untuk mengukur koordinat warna, temperatur warna, dan fluks cahaya.
Sebagai informasi tambahan cahaya alami memiliki warna serta panjang gelombang yang sangat berbeda dengan cahaya buatan.
Lalu apakah ketiga alat di atas juga dapat digunakan untuk membedakan kedua jenis cahaya tersebut?
Satuan Jarak | Tangga Konversi, Cara Menggunakan dan… Jarak merupakan suatu pengukuran numerik yang dilakukan untuk melihat atau menunjukkan seberapa jauh suatu objek atau benda dapat berubah posisi dengan melalui lintasan tertentu, sesuai dengan pengukuran yang ingin dilakukan.…
4 Macam Alat Ukur Listrik Beserta Cara Memakainya Alat ukur listrik ada banyak macamnya tergantung apa yang ingin kalian ukur. Apakah kalian akan mengukur listrik statis atau listrik dinamis. Selain itu alat untuk mengukur listrik statis dan listrik…
Satuan Jumlah Gelombang | Pengertian, Jenis dan Rumusnya Gelombang merupakan suatu getaran yang merambat dan bentuk ideal suatu gelombang sendiri akan mengikuti gerak sinusoide. Gelombang dapat berjalan melewati ruang hampa udara dikarenakan perubahan bentuknya bisa menghasilkan gaya pegas.…
13 Bagian-Bagian Mikroskop (Cara Menggunakan, Jenis… Bagian-Bagian Mikroskop - Seperti yang kita ketahui bahwa alam semesta ini terdiri dari bermacam-macam unsur termasuk mikroorganisme yang tak dapat dilihat secara kasat mata. Oleh karenanya ilmuwan membuat sebuah alat…
5 Alat Penghemat Listrik yang Wajib Ada Di Setiap Rumah Ada beberapa alat penghemat listrik yang perlu kalian pakai di rumah agar tagihan listrik tidak besar. Tagihan listrik yang tinggi tentu membuat siapa saja pusing. Untuk itu banyak orang yang…
Besaran Pokok dan Besaran Turunan [Penjelasan Singkat] Besaran Pokok dan Besaran Turunan - Pada sebuah perhitungan sesuatu apapun atau identifikasi suatu benda, kita seringkali menggunakan suatu besaran dalam satuannya masing-masing untuk menentukan suatu ukuran suatu benda. Besaran…
Cara Menggunakan Tespen | Mengetahui Hasil dan Hal… Cara Menggunakan Tespen - Tespen merupakan alat kerja listrik dengan bentuk seperti pena dan mata pena seperti obeng min (-). Alat kerja listrik ini berfungsi memeriksa dan mengetahui ada atau…
Pengertian Ruh (Menurut Al Qur'an dan Para Ulama) Pengertian ruh adalah suatu unsur yang sifatnya ghaib atau tidak tampak oleh mata yang ada pada diri makhluk Allah Subhanahu wa Ta’ala sebagai penyebab kehidupannya. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia…
Pojok Baca Kreatif: Ide-Ide Menarik untuk Mendesain… Buku adalah jendela dunia, kata pepatah yang sangat tepat. Selain menghibur, membaca dapat memberikan wawasan dan pengalaman baru. Di tengah kesibukan yang padat, menemukan waktu untuk membaca mungkin saja sulit.…
Wajib Disimak! Berikut Ulasan Mengenai Fungsi Sound… Dalam pengaplikasiannya fungsi Sound Level Meter (SLM) awal mulanya digunakan di lingkungan kerja seperti industri penerbangan. Namun seiring dengan perkembangannya, alat ini kini semakin banyak digunakan di beragam keperluan. Apa…
Alat Ukur Tekanan Udara dan Cara Membacanya Lengkap Alat ukur tekanan udara adalah barometer atau barometer air raksa. Udara memiliki sifat yang meluas dan juga bisa ditekan. Kepadatan udara memang tidak sepadat tanah dan air, tapi udara juga…
Mengenal Frekuensi: Pengertian, Jenis, Alat Ukur,… Pengertian Frekuensi - Dalam kehidupan sehari-hari kerap mendengar kata frekuensi, misalnya seperti frekuensi pada saluran radio, atau yang ada pada beberapa perangkat elektronik. Nilai frekuensi pada alat-alat elektronik yang biasa…
Satuan Energi | Pengertian dan Macam-Macam Satuan Energi Umumnya energi dapat dikatakan sebagai suatu objek yang bisa berpindah dengan melalui interaksi fundamental dan bentuknya bisa diubah. Namun energi sendiri tidak dapat dibuat, diciptakan ataupun dimusnahkan. Sedangkan untuk satuan…
Alat Ukur Gaya | Mengukur Gaya dan Macam-Macam Gaya Alat ukur gaya adalah Dinamometer atau Neraca Pegas. Gaya sendiri merupakan dorongan, tarikan, dan putaran yang membuat suatu benda vergerak lebih cepat atau lambat, berubah arah, hingga bentuknya. Ketika sebuah…
Alat Ukur Besaran Pokok yang Sering Kita Temui dan Gunakan Alat ukur besaran pokok merupakan alat yang digunakan untuk mengukur suatu besaran pokok. Sebelum kita membahas alat ukur besaran pokok terlebih dulu kita akan sedikit membahas apa itu besaran. Besaran…
Komponen Penyusun Kabel Fiber Optik dan… Kabel fiber optik adalah jenis kabel yang sering digunakan dalam instalasi jaringan. Sebuah kabel yang terbuat dari kaca atau plastik yang sangat halus berguna sebagai media transmisi. Transmisi pada fiber…
Perbedaan Warna Mint Dan Wardah Perbedaan Warna: Mint vs Wardah Perbedaan Konsep Warna Mint dan Wardah merupakan dua warna yang memiliki perbedaan konsep yang mencolok. Mint cenderung memiliki warna hijau muda dan biru muda sebagai…
Proses Fotosintesis Pada Tumbuhan | Pengertian,… Proses fotosintesis pada tumbuhan sangatlah penting bagi tumbuhan itu sendiri dan bagi kita manusia. Reaksi kimia proses fotosintesis mengubah air dan karbon dioksida menjadi glukosa dan oksigen. Glukosa tersebut bermanfaat…
5 Macam Alat Ukur Panjang dan Kegunaannya Masing-Masing Alat ukur panjang merupakan alat-alat yang digunakan untuk mengukur satuan panjang. Terdapat berbagai macam alat ukur panjang. Mulai dari penggaris, meteran, alat ukur tinggi badan, mikrometer sekrup, hingga jangka sorong.…
Satuan Volume | Satuan, Tangga Satuan, Cara… Volume atau juga bisa dikatakan sebagai kapasitas merupakan suatu penghitungan sebaerapa banyak ruang yang ada di dalam suatu objek dapat di tempati. Objek yang dimaksud di sini dapat berupa benda…