Pengertian Variabel Secara Ringkas dalam Berbagai Bidang
Pengertian variabel menurut KBBI adalah dapat berubah ubah, berbeda-beda, atau bermacam-macam. Bisa juga dikatakan sebagai sesuatu yang dapat berubah atau sebagai faktor maupun unsur yang ikut menentukan perubahan.
Pengertian Variabel
Kaitannya dengan ilmu bahasa, variabel dapat diartikan sebagai satuan bahasa yang paling terpengaruh oleh variasi sosial dan stilistis dalam jangka panjang mudah berubah. Arti lainnya adalah kelas kata yang dapat menyatakan hubungan gramatikal dengan perubahan bentuk, dalam hal ini kelas nomina, verba, dan adjektiva.
Variabel dalam Keuangan
Pada istilah keuangan atau ekonomi, yang dimaksud dengan variabel adalah lambang himpunan bilangan tertentu yang sedang dipersoalkan. Dalam himpunan bilangan y = 2+5x, x merupakan lambang bagi satu gugus bilangan yang sedang dipersoalkan (variabel). Sementara biaya variabel merupakan biaya perusahaan yang besarnya sesuai dengan volume kegiatan usaha.
dictio.id
Variabel dalam Matematika
Di dalam Matematika, yang dikatakan sevagai variabel adalah nilai yang dapat berubah dalam suatu cakupan soal atau himpunan operasi yang diberikan. Kebalikan dari variabel adalah konstanta, yakni nilai yang tidak berubah meskipun sering kali tidak diketahui atau tidak ditentukan.
Konsep konstanta dan variabel merupakan hal yang fundamental bagi banyak cabang matematika dan ilmu terapannya. Suatu konstanta dalam konteks ini tidak boleh dikaburkan dengan konstanta matematika. Dimana konstanta matematika merupakan suatu bilangan tertentu yang tidak bergantung kepada cakupan soal yang diberikan.
Terdapat variabel bebas dan variabel terikat dalam ilmu matematika. Variabel bebas dipandang sebagai input atau masukan bagi suatu sistem serta dapat diambil dari sembarang nilai secara bebas. Sementara variabel terikat merupakan nilai yang beruba-ubah sebagai dampak dari perubahan nilai-nilai lain dalam sistem tersebut.
Ketika sebuah nilai sepenuhnya ditentukan oleh nilai lain, maka nilai yang ditentukan itu disebut fungsi dari nilai lain. Di kasus ini, nilai fungsi adalah variabel terikat dan nilai lain adalah variabel bebas. Notasi f(x) digunakan untuk nilai fungsi f dengan x menyatakan variabel bebas. Sama halnya dengan notasi, seperti f(x,y,z) dapat digunakan ketika beberapa variabel bebas tidak sama satu dengan yang lain.
Variabel dalam Ilmu Komputer
satujam.com
Pada lingkup pemograman komputer, variabel merupakan lokasi penyimpanan dan terkait dengan nama simbolis yang berisi beberapa kuantitas yang diketahui atau diketahui mungkin juga informasi nilai. Nama variabel adalah cara biasa untuk referensi sebuah nilai yang disimpan.
Pemisahan nama dan konten ini memungkinkan nama yang akan digunakan secara terpisah dari informasi tepat yang diwakilinya. Nama variabel dalam kode sumber komputer adalah pengenal yang dapat terikat ke nilai selama waktu berjalan dan nilai yang dapat berubah selama program eksekusi.
Pengertian Variabel dalam Penelitian
romadecade.org
Variabel penelitian adalah segala sessuatu yang ditetapkan oleh peneliti dengan tujuan untuk dipelajari sehingga peneliti mendapatkan informasi mengenai hal itu dan bisa ditarik sebuah kesimpulan. Kedudukan variabel dalam sebuah penelitian sangatlah penting karena tidak memungkinkan bagi seorang peneliti melakukan penelitian tanpa variabel.
Para ahli mendefinisikan variabel penelitian sebagai kondisi-kondisi yang telah dimanipulasi, dikontrol, atau diobservasi oleh seorang peneliti dalam sebuah penelitiannya. Sebagian ahli juga berpendapat bahwa yang dikatakan variabel adalah segala sesuatu yang akan menjadi objek pengamatan dalam sebuah penelitian.
Berdasarkan dua pengertian diatas, dapat diartikan bahwa variabel penelitian meliputi faktor-faktor yang berperan ketika proses penelitian itu terjadi. Dimana variabel penelitian ini sangat ditentukan oleh landasan teoritis dan kejelasannya yang ditegaskan oleh hipotesis penelitian. Oleh karena itu, apabila landasan teori dalam suatu penelitian berbeda, maka akan berbeda pula hasil variabelnya.
Setelah itu variabel-variabel yang akan digunakan perlu penetapan, klasifikasi, dan identifikasi. Luas dan sempitnya variabel penelitian juga dapat menentukan jumlah variabel yang digunakan. Perlu digaris bawahi, terdapat perbedaan variabel antara penelitian ilmu eksak dengan ilmu sosial.
Keyword: pengertian variabel
Related Posts:
Tugas Bendahara Kelas Beserta Tanggung Jawabnya:… Hai semuanya, hari ini saya ingin membahas tentang tugas bendahara kelas beserta tanggung jawabnya. Bagi yang masih baru di sekolah atau belum pernah mencoba menjadi bendahara kelas, mungkin masih bingung…
Kumpulan Kata yang Berawalan Huruf Q dan Artinya Ada banyak kata-kata dalam bahasa Indonesia yang tidak sering digunakan dalam percakapan sehari-hari. Salah satu kategori kata yang mungkin jarang kita dengar adalah kata-kata yang berawalan dengan huruf Q. Meskipun…
Angka Romawi | Berbagai Bentuk Bilangan dan Aturan… Angka Romawi merupakan sistem penomoran menggunakan huruf Latin dari zaman Romawi Kuno. Penomoran ini melambangkan angka numerik yang kini banyak digunakan sebagai penomoran bab buku, sekuel film, maupun seri berbagai…
Tugas dan Tanggung Jawab Sekretaris Kelas yang Wajib… Halo teman-teman! Apakah kalian pernah mendengar tentang tugas seorang sekretaris kelas dan tanggung jawabnya? Bagi kalian yang sudah duduk di bangku sekolah, pasti sudah tidak asing lagi dengan peran ini.…
Blender 3d Modeling Blender 3D Modeling: Memahami Dasar-dasar dan Keuntungan Menggunakan Blender Pengenalan Blender Jika Anda ingin menjadi seorang animator atau designer 3D, Blender adalah software yang perlu Anda ketahui. Blender adalah software…
Pola Acak Kecuali: Faktor-Faktor yang Mempengaruhi… Permintaan produk dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti harga, kualitas produk, preferensi konsumen, dan banyak lagi. Namun, ada faktor yang kurang dikenal yaitu faktor acak. Faktor ini memang sulit diprediksi,…
Arti Unyu dalam Bahasa Gaul Adalah, Apa Sih? Halo semuanya! Kalian pasti sudah akrab dengan istilah-istilah gaul dalam bahasa sehari-hari, seperti "nyambung", "kece", atau "kepo". Tapi, pernahkah kalian mendengar tentang "arti unyu"? Yup, istilah ini juga sering digunakan…
Profil Provinsi Banten | Peta, Logo, Nilai-nilai… Banten adalah salah satu provinsi di Indonesia. Ibu kota dari Provinsi Banten adalah Serang. Mengenai luas wilayah, luas wilayah provinsi ini kurang lebih 9.662,92 km2 dengan jumlah penduduk sekitar 9.978.932…
Cara Membuat Bingkai Photoshop "Cara Mudah Membuat Bingkai di Photoshop" Pendahuluan Saat ini, Photoshop telah menjadi standar industri di bidang pengeditan gambar. Selain untuk mengedit, membuat bingkai juga menjadi salah satu keahlian yang harus…
Contoh Kritik dan Saran untuk Meningkatkan Kualitas… Halo semua, kali ini kita akan membahas mengenai bagaimana memberikan kritik dan saran kepada dosen-dosen kita. Tentu saja, sebagai mahasiswa, kita pasti pernah merasa tidak puas dengan metode pembelajaran atau…
Pengertian, Sistem dan Manajemen Agribisnis [LENGKAP] Pengertian, Sistem dan Manajemen Agribisnis - Dalam artikel ini akan dijelaskan mengenai banyak hal berkaitan dengan agribisnis. mulai dari pengertian agribisnis dan sistem agribisnis, manajemen agribisnis, manajemen produksi agribisnis, pemasaran dan…
Contoh Peraturan Kelas untuk SD, SMP, SMA, dan SMK Halo, teman-teman! Bagi seorang guru, membuat peraturan kelas sangatlah penting agar kegiatan belajar mengajar dapat berlangsung dengan lancar. Tidak hanya itu, peraturan juga dapat membantu meningkatkan disiplin dan keteraturan di…
Pengertian dan Kegunaan Arti PCS dalam Satuan Barang Adalah Hai semua! Kita pasti sering mendengar istilah Arti PCS dalam Satuan Barang Adalah di dunia bisnis atau perdagangan, tapi mungkin masih kurang mengerti secara rinci apa artinya. Nah, jangan khawatir!…
Satuan Suhu | Satuan, Rumus dan Contoh Konversi Suhu merupakan suatu besaran yang menunjukkan derajat dari objek, benda atau udara. Singkatnya suhu dapat memperlihatkan seberapa panas atau dinginnya objek, semakin tinggi suhunya maka semakin panas objeknya, sebaliknya semakin…
99 Asmaul Husna dan Artinya | Contoh Penerapan dalam doa 99 Asmaul Husna dan Artinya - Asmaul Husna secara harfiah ialah nama - nama sebutan atau gelar yang agung sesuai dengan sifat – sifat Allah. Asma yang berarti nama sedangkan…
Pengertian Sejarah | Ciri, Klasifikasi, Sumber,… Berbicara tentang pengertian sejarah, berarti berbicara waktu yang telah berlalu. Ada juga yang menyebut dengan kenangan. Tapi, dalam dunia akademik sejarah dimaksudkan sebagai hal yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan…
Bacaan Surat Yasin Arab, Latin, Artinya (Doa dan Keutamaan) Bacaan Surat Yasin - Bacaan surat yasin merupakan bagian dari isi Al-Aquran. Al-Quran adalah kitab suci umat Islam yang diturunkan oleh Allah SWT melalui malaikat Jibril secara berangsur-angsur kepada Nabi…
10 Jenis Metode Penelitian Beserta Pengertian dan Contohnya Metode Penelitian - Ilmu merupakan kunci manusia membangun peradaban. Ia – ilmu – dapat diperoleh dari manapun, hanya saja proses untuk mendapatkan ilmu yang memiliki nilai kebenaran harus dilandasi oleh…
Perbedaan Ekonomi Mikro dan Makro | Pengertian dan Contoh PERBEDAAN EKONOMI MIKRO DAN MAKRO - Sebelum memulai pembahasan mengenai ekonomi mikro dan ekonomi makro, nggak ada salahnya kan kalau kita mengulas ilmu ekonomi terlebih dahulu. Ilmu ekonomi merupakan salah satu…
Pengertian Seni Rupa (Macam, Unsur dan Fungsinya) Seni rupa adalah ungkapan ide atau perasaan yang estetis dan bermakna dari senimannya yang diwujudkan dalam media rupa yang bisa ditangkap dan dirasakan dengan rabaan. Karya tersebut merupakan hasil pengolahan…